# KORBAN BANJIR

  • Jum'at, 03/01/2020 19:13 WIB WIB

    Kemensos Telah Salurkan Rp4,8 Miliar untuk Korban Banjir Jabodetabek

    Menteri Sosial Juliari P Batubara mengungkapkan, Kementerian Sosial (Kemensos) telah menyiapkan sejumlah tempat yang dijadikan lokasi penampungan para pengungsi dan dapur umum seperti Panti Sosial Bina Netra (PSBN) milik Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dan Universitas Borobudur di Jalan Raya Kalimalang.

  • Jum'at, 02/03/2018 17:20 WIB WIB

    Peduli Korban Banjir, DPP Perempuan Bangsa Gelar Bakti Sosial

    Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Perempuan Bangsa mengadakan bakti sosial terhadap korban banjir Brebes - Cirebon. 

  • Selasa, 06/02/2018 19:46 WIB WIB

    BPBD Jakarta: 11.450 Jiwa Terdampak Banjir, 6.532 Jiwa Mengungsi

    Laporan BPBD DKI Jakarta, 7.228 KK atau 11.450 jiwa terdampak banjir pada Selasa, 6 Februari 2018 siang. Banjir meliputi 141 RT dan 49 RW di 20 kelurahan pada 12 kecamatan di Jakarta Timur, Jakarta Selatan dan Jakarta Barat. Ribuan rumah terendam banjir. 

1