# AZAN

  • Jum'at, 05/01/2024 10:05 WIB WIB

    Berikut Daftar Masjid Tertua di Indonesia

    Keberadaan masjid di Indonesia menjadi salah satu hal yang menarik untuk dikulik. Terlebih jika berkaitan dengan penelusuran jejak sejarah Islam di Indonesia.

  • Rabu, 23/02/2022 13:05 WIB WIB

    Soal Pengeras Suara Masjid, Ini Aturannya di Negara Lain!

    Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas baru saja menerbitkan edaran yang mengatur penggunaan pengeras suara di masjid dan musala. Tertuang dalam Surat Edaran Menteri Agama No SE 05 tahun 2022 tentang Pedoman Penggunaan Pengeras Suara di Masjid dan Musala.

  • Kamis, 01/04/2021 19:40 WIB WIB

    Berbuka Puasa dengan Azan Magrib di TV

    Puasa adalah ibadah dengan cara menahan diri dari makanan, minuman dan segala hal yang membatalkan puasa sejak terbit fajar hingga terbenamnya matahari. Orang yang sedang berpuasa ketika ingin berbuka harus memastikan tenggelamnya matahari sebagai tanda waktu berbuka puasa, namun fenomena yang menjadi kebiasaan masyarakat Indonesia khususnya di Ibu Kota Jakarta dengan mengikuti azan dalam TV menjadi patokan bebruka puasa.

  • Kamis, 25/02/2021 15:41 WIB WIB

    Terdengar Suara Azan dari Banyak Arah, Mana yang Harus Dijawab?

    Masjid dan Musala tersebar di berbagai penjuru daerah di Indonesia, Bahkan dalam satu daerah kita bisa menemukan beberapa musala dan masjid. Ketika masuk waktu salat fardu, masing-masing muazin dari masing-masing masjid dan musala mulai mengumandangkan azan dan akan terdengar saling bersahut-sahutan di watu yang hampir bersamaan. Lalu, ketika mendengar suara azan yang saling bersahut tersebut, manakah azan yang harus kita jawab?

  • Kamis, 25/02/2021 15:20 WIB WIB

    Bagaimana Umat Islam Menjawab Suara Azan?

    Ketika azan dikumandangkan adalah tanda telah masuknya waktu-waktu di mana umat Islam untuk menunaikan salat fardu. Melafalkan azan harus dengan berbahasa Arab dan orang yang mengumandangkan azan disebut muazin. Pada umumnya azan dikumandangkan melalui masjid atau musala dengan menggunakan pengeras suara agar umat Islam sekitarnya mendengar.

  • Sabtu, 05/12/2020 08:50 WIB WIB

    MUI: Azan Tidak Boleh Diubah, Ditambah dan Dikurangi

    Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Barat turut mengomentari kontroversi seruan azan jihad yang belakangan ramai diperbincangkan.

  • Rabu, 04/12/2019 06:35 WIB WIB

    Hukum Menyindir dalam Islam

    Islam adalah agama Rahmatan lil ‘alamin yang didalamnya sudah diatur begitu banyak aspek kehidupan di dunia, baik dalam konteks ubudiyah maupun amaliyah, seperti tindakan menyindir.

  • Selasa, 03/12/2019 19:24 WIB WIB

    Cara Berdoa yang Benar, Ustad Afiq Ingatkan Nasihat Nabi Isa

    Ulama muda Nahdlatul Ulama (NU), Ustad Afiq Zahrah menerangkan beberapa nasihat dan doa Nabi Isa yang bisa diamalkan dalam kehidupan sehari-hari. Nasihat dan doa ini diriwayatkan dari Imam Wahb bin Munabbi.

  • Senin, 25/11/2019 18:20 WIB WIB

    Ibnu Multazam: Baleg Terus Cari Masukan Susun Prolegnas 2020-2024

    Ketua Tim Kunjungan Spesifik (kunspek) Badan Legislasi (Baleg), DPR RI, Ibnu Multazam mengatakan pentingnya menyerap aspirasi dari berbagai kalangan dalam penyusunan Rancangan Undang-Undang (RUU), agar Undang-Undang (UU) yang ditetapkan mencerminkan kebutuhan dan aspirasi masyarakat.  

  • Selasa, 19/11/2019 17:40 WIB WIB

    Biasakan Dzikir dan Berdoa Usai Shalat Wajib, Ini Manfaatnya

    Usai mengerjakan shalat sebaiknya jangan langsung beranjak dari tempat shalat. Biasakan diri untuk dzikir sejenak dan berdo’a untuk kebaikan kita di dunia dan akhira