# BOM BUNUH DIRI

  • Senin, 29/03/2021 15:58 WIB WIB

    Tak Islami dan Lukai Nilai Kemanusiaan, Fasantri Kutuk Teror Bom di Makasar

    Peristiwa bom bunuh diri yang terjadi di area Gereja Katedral, Makassar dinilai sebagai tindakan yang tidak Islami dan menyalahi nilai-nilai kemanusiaan. Hal ini diungkapkan oleh Nyai Hindun Anisah Ketua umum Forum Pengasuh Pondok Pesantren Putri (Fasantri), Senin, 29 Maret 2021.

  • Minggu, 28/03/2021 17:08 WIB WIB

    Fatayat NU Kutuk Keras Bom Bunuh Diri di Gereja Katedral Makasar

    Ketua Umum Pimpinan Pusat Fatayat Nahdlatul Ulama (PP Fatayat NU) Anggia Erma Rini mengutuk keras bom bunuh diri yang terjadi di depan Gereja Katedral Makasar pada Minggu, 28 Maret 2021 pagi. Ditegaskannya, perbuatan tersbeut sangat keji dan tidak berperikemanusiaan.

  • Rabu, 13/11/2019 15:40 WIB WIB

    Pelaku Bom Bunuh Diri Diduga Lilitkan Bom di Tubuhnya

    Kepolisian masih melakukan pendalaman soal jenis bom yang digunakan oleh pelaku aksi bom bunuh diri di Polrestabes Medan, Sumatera Utara. Pelaku yang bernama Rabbial Muslim Nasution diduga melilitkan bom itu di tubuhnya.

  • Rabu, 21/11/2018 21:13 WIB WIB

    Kutuk Aksi Bom Bunuh Diri di Afghanistan, Sekjen PBNU: Cederai Kemanusiaan!

    Sekjen Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Ahmad Helmy Faishal Zaini mengutuk keras aksi bom bunuh diri yang menyasar perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW di Kabul, Ibu Kota Afghanistan, Selasa, 20 November 2018. 

1