-
Jum'at, 26/05/2023 20:29 WIB WIB
Pasar Saham Melemah 0,35% dalam Sepekan
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah 0,35% dalam perdagangan minggu keempat Mei 2023, karena masih dibayangi ancaman gagal bayar utang Amerika Serikat yang sudah semakin dekat pada 1 Juni 2023 yang dikhawatirkan bisa berdampak buruk pada perekonomian global.
-
Senin, 08/05/2023 09:56 WIB WIB
Pasar Saham Melemah di Sesi Opening
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sempat menguat di menit awal pembukaan, Senin 8 Mei 2023, namun kemudian melemah 0,19 persen atau 12 poin pada pukul 09.02 WIB ke level 6.774, Senin 8 Mei 2023.
-
Rabu, 03/05/2023 09:28 WIB WIB
Pasar Saham Dibuka Melemah 31 Poin
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka melemah pada perdagangan pagi ini.
-
Rabu, 12/04/2023 11:17 WIB WIB
Melantai di Bursa, Saham NCKL Naik 12,8%
Saat memulai transaksi perdana di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada perdagangan Rabu 12 April 2023, harga saham PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) menguat 2,8 persen ke level 1.285 dan berlanjut melesat ke posisi 1.410 atau setara dengan lonjakan 12,8 persen dari harga penawaran Rp1.250 per saham.
-
Kamis, 06/04/2023 11:08 WIB WIB
Pasar Saham Tergelincir 14 Poin di Sesi I
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tergelincir ke zona merah dengan melemah -0,22 persen atau 14 poin ke level 6.804 di awal sesi I, Kamis 6 April 2023 tepatnya pada pukul 11.05 WIB, melanjutkan penurunan -0,2 persen dari penutupan kemarin di level 6.819.
-
Rabu, 29/03/2023 09:36 WIB WIB
Gejolak Perbankan Mereda, IHSG Menguat ke 6.800
Pasar Saham Indonesia dibuka menguat, Rabu karena perasaan tenang kembali ke pasar setelah gejolak selama seminggu atas kekhawatiran tentang stabilitas sektor perbankan menyusul jatuhnya Credit Suisse dan dua bank regional Amerika Serikat.
-
Senin, 20/03/2023 10:00 WIB WIB
Awali Pekan, Pasar Saham Melemah Tembus 1 Persen
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka merosot 1,06 persen atau 69 poin ke level 6.608. Sebelumnya pada akhir pekan kemarin indeks ditutup melejit 1,71% di level 6.678.
-
Kamis, 16/03/2023 10:05 WIB WIB
IHSG dalam Mode Tekanan di Sesi Pembuka
Indeks Harga Saham (IHSG) melanjutkan pelemahan di awal sesi I, Kamis 16 Maret 2023. Semenjak pembukaan, Indeks tertekan sedalam 0,33 persen atau 22 poin ke level 6.606 dari posisi penutupan kemarin di level 6.628.
-
Rabu, 08/03/2023 13:02 WIB WIB
IHSG Tertahan di Zona Merah di Sesi Siang
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tertahan di zona merah di level 6.733 pada Rabu.
-
Rabu, 01/02/2023 09:33 WIB WIB
Pasar Saham Menguat di Sesi Opening
Tercatat di sesi opening, IHSG rebound 0,39% atau 26 poin menjadi 6.865 pada awal sesi I, Rabu 1 Februari 2023 pukul 09.07 WIB, setelah kemarin ditutup melemah 0,48%.