# KRAKATAU

  • Kamis, 06/07/2023 19:47 WIB WIB

    Komisi VI Dukung Penuh Program Transformasi dan Efisiensi PT Krakatau Steel

    Komisi VI DPR RI melakukan kunjungan kerja spesifik ke PT. Krakatau Steel, Cilegon, Provinsi Banten, Rabu (5/7/2023). Kunker ini dipimpin langsung oleh Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Aria Bima.

  • Kamis, 28/07/2022 12:40 WIB WIB

    Krakatau Steel dan Posco Sepakat Investasi Rp52 Triliun

    Raksasa Baja di Indonesia PT Krakatau Steel Tbk (KRAS) dan Posco mengatakan komitmennya untuk berinvestasi di Industri Baja tanah air.

  • Selasa, 28/12/2021 12:01 WIB WIB

    Krakatau Steel Lunasi Pembayaran Utang Rp2,7 Triliun ke Himbara

    PT  Krakatau Steel (Persero) Tbk pada Jumat, 24 Desember 2021, dilaporkan telah memenuhi kewajiban penyelesaian utang Tranche B sebesar Rp2,7 triliun kepada 3 (Tiga) Bank Himbara.

  • Kamis, 16/12/2021 06:01 WIB WIB

    November 2021, Laba Krakatau Steel Naik 66,8 Persen

    PT Krakatau Steel (Persero) Tbk mencatatkan laba sebesar Rp1,06 triliun sampai dengan November 2021, dengan raihan pendapatan sebesar Rp30 triliun atau meningkat 66,8% dibandingkan pendapatan di periode yang sama tahun 2020.

  • Selasa, 21/09/2021 14:42 WIB WIB

    Resmikan Pabrik Baja Milik Krakatau Steel, Presiden Jokowi: Tekan Angka Impor

    Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan pabrik Hot Strip Mill 2 milik PT Krakatau Steel (Tbk). Pabrik baja ini memiliki teknologi yang canggih dan modern. 

  • Jum'at, 13/08/2021 17:26 WIB WIB

    Kabar Baik! Tiga BUMN Sudah Bisa Produksi Oksigen Medis

    Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memberkan kabar baik bagi Indonesia, saat ini ada tiga BUMN yang telah mampu produksi oksigen media. Ketiga BUMN yang disebut Erick yaitu PT Krakatau Steel (KRAS), PT Pupuk Sriwijaya (Pusri) dan PT PLN (Persero).

  • Jum'at, 28/05/2021 08:47 WIB WIB

    Krakatau Steel Bukukan Laba Rp326 Miliar di l 2020

    PT Krakatau Steel (Persero) Tbk di tahun 2020 berhasil mencatatkan laba bersih sebesar Rp326 miliar dengan capaian laba operasi mencapai Rp2,4 triliun.

  • Senin, 05/10/2020 05:46 WIB WIB

    BMKG Pastikan Info Gempa 8 SR Akibat Letusan Krakatau Hoaks

    Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) membantah sebuah rekaman suara atau voice note yang tersebar di media sosial grup Whatsapp dan menyebut akan terjadi gempa sebesar 8 skala richter (SR) akibat letusan Gunung Krakatau.

  • Sabtu, 11/04/2020 15:14 WIB WIB

    PVMBG: Tidak Ada Peningkatan Ancaman Pada Gunung Anak Krakatau

    Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) baru saja merilis aktivitas terkini dari Gunung Anak Krakatau. Berdasarkan hasil pengamatan visual dan instrumental selama Januari hingga 10 April 2020, PVMBG mengatakan tidak ada peningkatan ancaman pada Gunung Anak Krakatau serta tingkat aktivitas vulkaniknya masih tetap pada Level II (Waspada).

  • Minggu, 23/12/2018 07:52 WIB WIB

    Sutopo Sebut Tsunami di Anyer Fenomena Langka

    “Fenomena tsunami di Selat Sunda termasuk langka. Letusan Gunung Anak Krakatau juga tidak besar. Tremor menerus namun tidak ada frekuensi tinggi yang mencurigaikan,” tulis Sutopo di laman twitter pribadinya