# ZAKAT

  • Rabu, 05/05/2021 15:30 WIB WIB

    Zakat Penghasilan Wajib Dikeluarkan, Begini Cara Menghitungnya

    Zakat penghasilan (al-mal al-mustafad) adalah zakat yang harus dibayarkan bagi orang yang telah bekerja dan mendapatkan gaji. Zakat penghasilan dikenakan pada tiap pekerjaan atau keahlian profesional tertentu, baik yang dilakukan sendirian maupun bersama dengan orang/lembaga lain, yang mendatangkan penghasilan yang memenuhi batas minimum untuk wajib zakat. 

  • Senin, 03/05/2021 17:31 WIB WIB

    Keharusan Membayar Zakat Fitrah di Tempat Perantauan

    Salah satu momen yang ditunggu-tunggu dalam bulan Ramadan adalah mudik dan pulang ke kampung halaman. Pulang kekampung halaman telah menjadi kebiasaan tahunan yang tidak ingin dilewatkan tetapi pada tahun ini masyarakat tentunya harus mengurungkan keinginan mudiknya karena peraturan pemerintah yang melarang adanya mudik. 

  • Selasa, 27/04/2021 20:56 WIB WIB

    Wapres Maruf Amin Minta Pengelolaan dan Pengumpulan Zakat Dilakukan Secara Digital

    Wakil Presiden (Wapres) KH Maruf Amin meminta pengelolaan dan pengumpulan zakat dilakukan secara digital. Menurutnya, di era modernisasi ini digitalisasi sudah diakui dapat mempermudah masyarakat dalam melakukan berbagai aktivitas.

  • Selasa, 27/04/2021 16:37 WIB WIB

    Memberikan Zakat Fitrah Sekeluarga untuk Satu Orang, Bolehkah?

    Zakat Fitrah adalah zakat wajib bagi semua umat Islam dengen ketentuan harus dibayarkan pada saat Ramadan da sebelum melaksanakan salat Idul Fitri. Kewajiban membayar Zakat Fitrah ini berlaku untuk semua kalangan bahkan anak-anak. Bagi anak ataupun orang yang sudah lansia yang tidak memiliki harta untuk di zakatkan, kepala keluarga wajib menanggung Zakat Fitrah untuk orang-orang yang ia nafkahi.

  • Rabu, 21/04/2021 16:35 WIB WIB

    Sebenarnya Boleh atau Tidak Zakat Fitrah dengan Uang?

    Zakat Fitrah adalah zakat yang dikeluarkan pada bulan Ramadan hingga sebelum pelaksanaan salat Idul Fitri. Zakat Fitrah hukumnya wajib bagi perempuan, laki-laki maupun anak-anak hingga orang yang sudah tua. Ketentuan zakat yang harus dibayarkan adalah besaran 1 sha makanan atau setara dengan 2,5 kg beras.

  • Selasa, 20/04/2021 15:32 WIB WIB

    Jangan Lupa! Zakat Fitrah di Bulan Ramadan

    Zakat Fitrah merupakan zakat yang disyariatkan bersamaan dengan ibadah puasa Ramadan. Kewajiban membayar Zakat Fitrah menjadi tanggung jawab setiap orang muslim baik perempuan, laki-laki maupun anak-anak. Ketentuan lainnya Zakat Fitrah dilakukan pada saat menjelang hari raya Idul Fitri atau sebelum menunaikan salat Idul Fitri.

  • Kamis, 15/04/2021 19:20 WIB WIB

    Presiden Jokowi Luncurkan Gerakan Cinta Zakat

    Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyerahkan zakat kepada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) di Istana Negara, Jakarta, Kamis 15 April 2021. 

  • Kamis, 15/04/2021 17:36 WIB WIB

    Presiden Jokowi Luncurkan `Gerakan Cinta Zakat`, Dorong Masyarakat untuk Berzakat

    Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan Gerakan Cinta Zakat dan menyerahkan zakat kepada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) di Istana Negara Jakarta, Kamis, 15 April 2021.

  • Senin, 05/04/2021 21:07 WIB WIB

    Optimalisasi Zakat, Kemenag Dorong Perpres Zakat bagi ASN

    Kementerian Agama (Kemenag) mendorong diterbitkannya Peraturan Presiden (Perpres) tentang Pengumpulan Zakat Penghasilan di Kementerian/Lembaga Pusat dan Daerah.

  • Senin, 01/03/2021 21:05 WIB WIB

    Tanggulangi Kemiskinan, PBNU Minta Pemerintah Instruksikan Zakat

    Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj meminta kepada pemerintah agar menginstruksikan kepada seluruh pegawai negeri dan pengusaha muslim agar mengeluarkan zakat sebesar 2,5 persen.