# NATAL

  • Jum'at, 26/11/2021 22:35 WIB WIB

    Satgas COVID-19 Minta Masyarakat Tidak Mudik pada Natal 2021

    Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19, dr. Reisa Broto Asmoro meminta masyarakat untuk tidak pulang kampung atau mudik saat perayaan Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 nanti.

  • Jum'at, 26/11/2021 16:35 WIB WIB

    Libur Nataru, Penjualan Tiket Pesawat akan Dibatasi

    Direktur Utama PT Angkasa Pura (AP) II (Persero) Muhammad Awaluddin mengatakan akan membatasi penjualan tiket pesawat menyusul datangnya libur Natal dan Tahun Baru

  • Selasa, 16/11/2021 09:01 WIB WIB

    Mendag Lutfi Jamin Ketersediaan Bahan Pokok Hingga Akhir Tahun

    Kementerian Perdagangan (Kemendag) menyatakan pihaknya menjamin ketersediaan tiga komoditas bahan pokok hingga akhir tahun 2021, khususnya menjelang Perayaan Hari Raya Natal 2021 dan Tahun Baru 2022. Komoditas tersebut antara lain minyak goreng, cabai merah dan kedelai.

  • Kamis, 28/10/2021 15:52 WIB WIB

    Kemenparekraf Siapkan Ledakan Pariwisata di Libur Natal Tahun Baru

    Deputi Bidang Industri dan Investasi Kemenparekraf Fadjar Hutomo saat Rapat Evaluasi Penggunaan Aplikasi PeduliLindungi dan Penerapan Protokol Kesehatan di tempat Wisata/Taman Rekreasi yang digelar secara daring, Rabu, 27 Oktober 2021, menjelaskan, saat ini Indonesia telah berhasil mengendalikan penyebaran COVID-19. Hal ini perlu dijaga dengan berbagai cara dan usaha agar tidak ada gelombang COVID-19 lagi seperti yang dialami oleh negara-negara lain

  • Jum'at, 25/12/2020 15:42 WIB WIB

    Malam Natal, Gus Menag Sambagi Gereja Blenduk Semarang

    Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas meninjau perayaan Natal di GPIB Immanuel atau yang dikenal dengan Gereja Blenduk di Kota Lama, Semarang, Kamis 24 Desember 2020 malam. Dalam kesempatan ini, Menag didampingi Kakanwil Kemenag Jateng Musta`in.

  • Kamis, 24/12/2020 16:59 WIB WIB

    Jelang Natal, Mentan Pastikan Bahan Pokok Aman Terkendali

    Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo memastikan bahwa ketersediaan bahan pokok untuk menghadapi perayaan Natal dan Tahun Baru 2021 dalam kondisi aman dan terkendali. 

  • Minggu, 20/12/2020 13:05 WIB WIB

    Pertamina Proyeksi Kenaikan Konsumsi BBM dan LPG Jelang Nataru

    Jelang Hari Raya Natal 2020 dan Tahun Baru 2021 (Nataru), PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) I mempediksi akan terjadi kenaikan jumlah kebutuhan BBM dan LPG.

  • Kamis, 17/12/2020 06:49 WIB WIB

    Catat! Keluar Masuk Jakarta Wajib SWAB Antigen Hingga 8 Januari

    Jelang libur Natal dan Tahun Baru, Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta memperkuat langkah antisipatif cegah penyebaran Covid-19. Teranyar, Dishub DKI menyatakan bahwa warga yang ingin keluar masuk Jakarta harus menyertakan rapid test antigen.

  • Selasa, 15/12/2020 17:24 WIB WIB

    Cegah Covid-19, Pemerintah Larang Kerumunan Saat Libur Natal dan Tahun Baru

    Pemerintah memutuskan untuk melarang kerumunan dan perayaan tahun baru di tempat umum. Hal ini dilakukan sebagai antisipasi kenaikan kasus COVID-19 pasca libur natal dan tahun baru 2020-2021.

  • Rabu, 09/12/2020 12:15 WIB WIB

    Presiden Teken Keppres Perubahan Cuti Bersama bagi ASN, Ini Isinya

    Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menandatangani Keputusan Presiden tentang perubahan cuti bersama akhir tahun 2020 bagi Pegawai Aparatur Sipil Negara.