# MENKEU

  • Senin, 11/07/2022 17:03 WIB WIB

    Pemerintah Apresiasi UMKM Mampu Ekspor ke Mancanegara

    Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Suahasil Nazara mengapresiasi kepada UMKM yang mampu menggali ide dan kreativitas sehingga dapat menghasilkan produk yang dapat diekspor ke mancanegara.

  • Sabtu, 09/07/2022 10:31 WIB WIB

    Bea Lelang 0% Diberikan untuk Produk UMKM dan Benda Sitaan

    Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menetapkan pengenaan tarif Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) berupa Bea Lelang sampai dengan 0% (nol persen) melalui Peraturan Menteri Keuangan (PMK) nomor 95/PMK.06/2022.

  • Rabu, 06/07/2022 09:41 WIB WIB

    Kemenkeu Sebut Inflasi Juni Masih Stabil di 4,35%

    Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Febrio Kacaribu mengungkapkan inflasi Indonesia pada Juni 2022 masih tergolong moderat dibandingkan dengan negara-negara lain. Adapun inflasi Juni 2022 masih terjaga di level 4,35 persen (year on year/yoy).

  • Senin, 04/07/2022 15:16 WIB WIB

    Banggar DPR RI Dorong Pemerintah Susun Mitigasi Risiko Ketidakpastian Ekonomi Global

    Badan Anggaran (Banggar) DPR RI mendorong pemerintah untuk menyusun mitigasi risiko terburuk akibat kondisi ketidakpastian ekonomi global dan terjadinya disrupsi sisi suplai yang menyebabkan lonjakan komoditas pangan dan energi.

  • Jum'at, 01/07/2022 20:33 WIB WIB

    Tahun 2022, Anggaran Perlindungan Sosial Alami Kenaikan

    Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan, anggaran perlindungan sosial (perlinsos) mengalami kenaikan seiring dengan guncangan yang dirasakan oleh masyarakat.

  • Kamis, 30/06/2022 13:44 WIB WIB

    Sri Mulyani: Kontribusi Sektor Kehutanan ke Negara Perlu Ditingkatkan

    Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengingatkan bahwa masih ada ruang untuk meningkatkan kontribusi sektor kehutanan dalam perekonomian. Hal ini mengingat Indonesia sebagai negara yang memiliki hutan tropik yang luas.

  • Rabu, 29/06/2022 08:19 WIB WIB

    Menkeu: Kontribusi Sektor Kehutanan ke PDB Sangat Kecil

    Menteri Keuangan (Menkeu) Mulyani Indrawati menilai jika kontribusi sektor kehutanan belum optimal terbadap Produk Domestik Bruto (PDB).

  • Jum'at, 24/06/2022 11:06 WIB WIB

    Pemerintah Tunda Penerapan Pajak Karbon

    Pemerintah memutuskan untuk menunda penerapan pajak karbon di Bulan Juli 2022 ini. Hal itu disampaikan oleh Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan Febrio Nathan Kacaribu.

  • Kamis, 02/06/2022 18:33 WIB WIB

    Pemerintah Diminta Jaga Momentum Pemulihan Ekonomi

    “Kuncinya adalah bagaimana kita bisa meng-handle tekanan inflasi saat ini agar tidak mendisrupsi pertumbuhan ekonomi yang sedang berlangsung. Jadi momentum itu juga perlu terus dijaga agar disrupsi yang terjadi tidak kemudian memukul turun lagi roda ekonomi yang ini sudah berputar,” kata Teuku Reifky 

  • Kamis, 02/06/2022 18:19 WIB WIB

    Bantu Industri, Pemerintah Berikan Tiga Fasilitas Kepabeanan

    Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) memberikan insentif fiskal melalui beragam fasilitas kepabeanan dalam memfasilitasi perdagangan dan industri dalam negeri yang meliputi Kemudahan Impor Tujuan Ekspor (KITE) Industri Kecil Menengah (IKM), KITE Pembebasan, KITE Pengembalian, dan Kawasan Berikat.