Film "Tiger 3" Akan Segera Digarap Pertengahan Februari Nanti

RADARBANGSA.COM - Salman Khan dan Katrina Kaif akan segera membintangi film Tiger 3. Kabarnya keduanya akan mulai menggarap pada pertengahan Februari 2022 nanti.
Mengutip Celebrities, keduanya seharusnya sudah mulai berakting pada Januari 2022 silam. Namun, diundur karena meningkatnya kasus Covid-19 di India.
Nantinya proses syuting akan dilaksanakan tanggal 14 Februari di New Delhi, India. Sutradara Maneesh Sharma telah memastikan seluruh kru wajib mematuhi protokol kesehatan Covid-19 yang ketat selama proses syuting. Seluruh kru juga wajib memiliki hasil negatif test PCR.
Selain film ‘Tiger 3’, Salman Khan juga akan mmembintangi film ‘Kick 2’ serta film ‘Kabhi Eid Kabhi’ bersama Pooja Hegde. Katrina Kaif sendiri akan membintangi serial superhero berjudul Phone Bhoot dan film Merry Christmas.
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
-
Martin Zubimendi Sepakat Gabung Arsenal Musim Depan
-
Kemenag Imbau Jemaah Patuhi Aturan Agar Ibadah Haji Lancar
-
Marc Marquez Tercepat di Sprint Race MotoGP Prancis 2025
-
Kemenag RI Catat 8 Jemaah Calon Haji Wafat, Pastikan Pelayanan Penuh
-
Komisi III DPR RI Apresiasi Polri Tindak 3.326 Kasus Premanisme