-
Sabtu, 17/05/2025 16:02 WIB WIB
Bank Indonesia Sebut Modal Asing di Pekan Kedua Mei Masuk Rp4,14 Triliun
Bank Indonesia (BI) mencatat aliran modal asing masuk bersih secara agregat ke pasar keuangan domestik sebesar Rp4,14 triliun pada pekan kedua bulan ini, yakni periode transaksi 14-15 Mei 2025.
-
Rabu, 14/05/2025 12:13 WIB WIB
Ketua DPR RI Ajak Parlemen Malaysia Perkuat Solidaritas Antarnegara Muslim
Ketua DPR RI, Puan Maharani menggelar pertemuan bilateral dengan Ketua Dewan Rakyat Parlemen Malaysia Tan Sri Dato' Johari bin Abdul dan mengajak parlemen Malaysia bersama DPR RI menjadi penggerak solidaritas negara-negara Muslim.
-
Rabu, 14/05/2025 07:05 WIB WIB
PPIH Siapkan Reposisi Petugas di Masjid Bir Ali Respons Perluasan Miqat
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) merespons kebijakan miqat Bir Ali yang diperluas, dengan melakukan reposisi petugas haji di tempat yang lebih strategis.
-
Minggu, 11/05/2025 19:01 WIB WIB
Martin Zubimendi Sepakat Gabung Arsenal Musim Depan
Arsenal sudah memulai berburu pemain meskipun kompetisi musim ini belum usai. Pihak The Gunners telah mendapatkan satu pemain incaran yang dinilai penting untuk menutupi kelemahan skuad, yakni pemain tengah.
-
Minggu, 11/05/2025 12:07 WIB WIB
Marc Marquez Tercepat di Sprint Race MotoGP Prancis 2025
Pembalap tim Ducati Lenovo, Marc Marquez berhasil menjadi yang tercepat di Sprint Race seri MotoGP Prancis 2025 pada Sabtu (10/5) malam WIB.
-
Jum'at, 09/05/2025 21:33 WIB WIB
Xabi Alonso Terima Pinangan Real Madrid, Sepakati Kontrak Tiga Tahun
Xabi Alonso disebut menerima pinangan Real Madrid sebagai pelatih kepala pada musim depan. Pelatih Bayer Leverkusen itu kabarnya menyepakati kontrak selama tiga tahun yang mulai berlaku setelah Piala Dunia Antarklub 2025.
-
Jum'at, 09/05/2025 13:01 WIB WIB
Menteri Perhubungan Pastikan Percepat Rumusan Kebijakan Pemerintah Atasi ODOL
Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi memastikan pemerintah tengah merumuskan kebijakan konkret untuk menangani kendaraan over dimension over loading (ODOL) yang menjadi masalah serius di jalan raya.
-
Kamis, 08/05/2025 23:05 WIB WIB
Liga Europa: Amorim Minta Manchester United Tetap Waspada Hadapi Athletic Bilbao
Manchester United akan menjamu Athletic Bilbao dalam laga leg 2 babak semifinal Liga Europa 2024/2025 di Stadion Old Trafford, Jumat, 9 Mei 2025 dini hari WIB. Setan Merah yang sudah unggul 3-0 di leg 1 tetap diminta waspada oleh sang manajer, Ruben Amorim.
-
Kamis, 08/05/2025 11:05 WIB WIB
Bill Gates Apresiasi Upaya Indonesia Tingkatkan Akses Kesehatan dan Penguatan Pertanian
Presiden RI, Prabowo Subianto menerima kunjungan filantropi sekaligus pendiri Gates Foundation, Bill Gates di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 7 Mei 2025.
-
Rabu, 07/05/2025 22:31 WIB WIB
Tinjau Langsung Program MBG Bareng Prabowo, Bill Gates Apresiasi Komitmen Indonesia
Tokoh filantropi dunia, Bill Gates mengapresiasi pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Indonesia.