# MENDAG

  • Rabu, 27/03/2024 16:20 WIB WIB

    Mendag Zulkifli Sebut Harga Bapok Mulai Turun

    Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan optimistis stabilitas harga bapok semakin terjaga. Sejumlah harga bapok mengalami penurunan signifikan. Harga beras sudah mendekati normal. Begitu juga beberapa harga komoditas lainnya seperti daging ayam, telur, dan cabai. Pasokan bapok juga terpantau cukup banyak cenderung melimpah.

  • Rabu, 13/03/2024 22:36 WIB WIB

    Mendagri Ungkap Pemerintah Ingin Gubernur DKJ Dipilih Langsung

    Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian menegaskan sikap pemerintah soal mekanisme penetapan gubernur dan wakil gubernur Daerah Khusus Jakarta dalam Rancangan Undang-Undang Daerah Khusus Jakarta agar tidak ditunjuk oleh presiden, melainkan tetap dipilih langsung melalui pemilihan kepala daerah.

  • Senin, 04/03/2024 21:35 WIB WIB

    Mendagri Minta Pemda Waspadai Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024

    Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian meminta pemerintah daerah (pemda) mewaspadai arus mudik maupun arus balik pada Lebaran 2024. Tito meminta pemda mengecek berbagai infrastruktur transportasi untuk memastikan mobilitas masyarakat dapat berlangsung lancar.

  • Kamis, 29/02/2024 19:07 WIB WIB

    Pemerintah Fasilitasi Pelaku Usaha UKM Tembus Pasar Global

    Pemerintah melalui Kementerian Perdagangan (Kemendag) kembali memfasilitasi pelaku usaha kecil dan menengah (UKM) dalam menembus pasar global. 

  • Kamis, 29/02/2024 18:50 WIB WIB

    Kemendag: Mayoritas Komoditas Yang Dikenakan Bea Keluar Alami Penurunan Harga

    Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Budi Santoso mengungkapkan, periode Maret 2024, mayoritas komoditas produk pertambangan yang dikenakan bea keluar (BK) mengalami penurunan harga dibandingkan dengan periode Februari 2024. Penurunan harga ini disebabkan menurunnya permintaan atas produk pertambangan tersebut di pasar dunia. 

  • Rabu, 28/02/2024 15:10 WIB WIB

    Mendagri Ungkap Pentingnya Data Dukcapil untuk Pembangunan dan Bansos

    Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengatakan pentingnya data yang dimiliki Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil di tingkat pusat maupun daerah bagi kepentingan publik, di antaranya untuk perencanaan pembangunan.

  • Jum'at, 02/02/2024 20:45 WIB WIB

    Tito Karnavian Ditunjuk Jadi Plt Menko Polhukam Usai Mahfud Mundur

    Presiden RI Joko Widodo menunjuk Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian sebagai Pelaksana Tugas (Plt.) Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) menggantikan Mahfud Md. yang telah mengundurkan diri.

  • Selasa, 19/12/2023 21:46 WIB WIB

    Mendagri Tegaskan Pejabat Kepala Daerah Diganti Karena Tidak Netral di Pemilu 2024

    Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menegaskan bahwa pihaknya telah mengganti beberapa pejabat (PJ) Kepala Daerah yang tidak netral menjelang pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

  • Rabu, 11/10/2023 12:36 WIB WIB

    Pemerintah Janji Atur Sosial Sosial Media untuk Lindungi UMKM

    Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengatakan pemerintah akan mengatur media sosial, social commerce, dan niaga elektronik (e-commerce) agar UMKM Indonesia tidak terganggu. 

  • Rabu, 13/09/2023 20:35 WIB WIB

    Luluk Minta Kemendag Waspadai Mafia Beras Imbas Harga Naik

    Anggota Komisi VI DPR RI, Luluk Nur Hamidah meminta Kementerian Perdagangan (Kemendag) untuk mengantisipasi kenaikan harga beras yang terus terjadi belakangan ini.