-
Senin, 30/06/2025 20:02 WIB WIB
Badan Karantina Pastikan Impor 1.600 Sapi Perah ke Jatim Aman dari Penyakit Bahaya
Badan Karantina Indonesia memastikan bahwa impor sebanyak 1.600 sapi perah ke Kabupaten Probolinggo dan Banyuwangi, Jawa Timur aman dari penyakit berbahaya, sehingga menjamin kelancaran program Presiden Prabowo Subianto.
-
Senin, 30/06/2025 09:02 WIB WIB
Kementan RI Datangkan Sapi Perah Australia, Perkuat Produksi Susu Nasional
Kementerian Pertanian (Kementan) menyatakan sebanyak 1.573 sapi perah impor asal Australia tiba di tanah air. Hal ini dilakukan dalam rangka memperkuat produksi susu nasional dan mendukung produktivitas peternak lokal yang berkelanjutan.
-
Senin, 23/06/2025 14:01 WIB WIB
64 Peserta Ramaikan Karapan Sapi Piala Bupati Sumenep
Sebanyak 64 pasang sapi berlaga dalam Lomba Karapan Sapi memperebutkan Piala Bupati Sumenep 2025 yang digelar di Stadion Giling, Sumenep, Minggu (22/6/2025).
-
Kamis, 05/06/2025 17:30 WIB WIB
Jelang Idul Adha, Harga Sapi Kurban di Pasar Jetis Ponorogo Turun
Menjelang perayaan Hari Raya Idul Adha 1446 Hijriah, harga sapi kurban di Pasar Sapi Jetis, Desa Jetis, Kecamatan Jetis, Kabupaten Ponorogo, mengalami penurunan.
-
Kamis, 22/05/2025 09:01 WIB WIB
Provinsi Riau Dapat 13 Sapi Kurban dari Presiden Prabowo Subianto
Provinsi Riau mendapatkan jatah sebanyak 13 ekor sapi kurban dari Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto. Sapi ini sebagai bantuan untuk kurban di provinsi tersebut.
-
Minggu, 18/05/2025 10:03 WIB WIB
Banyuwangi Dipastikan Surplus Hewan Kurban Jelang Idul Adha
Jelang hari raya idul adha Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banyuwangi telah memastikan stok hewan kurban di daerah Banyuwangi tidak akan kurang.
-
Jum'at, 10/01/2025 14:54 WIB WIB
Tegas! PKB Minta Program Impor 2 Juta Sapi Tidak Ganggu Peternakan Lokal
Anggota Komisi IV DPR dari Fraksi Kebangkitan Bangsa (FPKB), Rina Saadah mendesak pemerintah memastikan rencana impor sapi sebanyak 2 juta ekor selama lima tahun ke depan tidak menganggu peternak lokal.
-
Selasa, 07/01/2025 13:07 WIB WIB
Kembali Marak Wabah PMK, Hindun Anisah Minta Kementan segera Lakukan Vaksinasi
Wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang belakangan ini merebak di beberapa daerah, harus segera disikapi serius oleh Kementerian Pertanian. Pasalnya, lonjakan PMK semakin hari semakin meningkat, bahkan menyebabkan kematian pada hewan ternak, terutama sapi.
-
Jum'at, 13/12/2024 14:56 WIB WIB
Cegah Impor Sapi Perah, Fraksi PKB: Lebih Baik Optimalkan Peternak Lokal
Anggota Komisi IV DPR RI Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Hindun Anisah meminta Kementerian Pertanian (Kementan) untuk meninjau ulang komitmen sejumlah perusahaan untuk impor sapi hidup dari Brasil jelang pelaksanaan program makan bergizi gratis sepanjang 2025-2029.
-
Senin, 18/11/2024 16:34 WIB WIB
Soal Rencana Impor 2 Juta Sapi Perah, Komisi VI Minta Utamakan Produksi Lokal
Anggota Komisi VI DPR RI, Herman Khaeron menyoroti rencana impor 2 juta sapi perah oleh 60 perusahaan untuk memenuhi kebutuhan susu nasional. Ia menyayangkan kebijakan tersebut, terutama di tengah situasi di mana produksi susu lokal tidak terserap maksimal.