# KOMINFO

  • Selasa, 26/11/2019 21:04 WIB WIB

    Menkominfo: Indonesia Siap Menjadi Negara Digital Tahun 2035

    Berkat pembangunan infrastruktur telekomunikasi besar-besaran yang telah dilakukan, Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G. Plate memaparkan Indonesia siap menjadi negara digital pada tahun 2035. 

  • Selasa, 15/10/2019 08:04 WIB WIB

    Tol Langit, Wujud Misi Pemerintah Satukan Indonesia Lewat Internet

    Presiden Joko Widodo telah meresmikan beroperasinya Proyek Palapa Ring pada Senin 14 Oktober 2019 di Istana Negara, Jakarta Pusat. Misi pemerintah menyatukan Indonesia lewat internet melalui Proyek Palapa Ring akhirnya tercapai. Proyek jaringan tulang punggung (backbone networks) serat optik sepanjang 12.128 kilometer ini dibangun oleh pemerintah melalui Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Kominfo.

  • Senin, 14/10/2019 19:50 WIB WIB

    Menkominfo Pastikan 514 Kabupaten/Kota Tersambung Kecepatan Tinggi

    Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara memastikan Proyek Palapa Ring secara keseluruhan telah resmi beroperasi. Palapa Ring Barat dan Tengah, kata Rudiantara, sudah lebih dulu beroperasi tahun lalu. 

  • Rabu, 02/10/2019 22:01 WIB WIB

    Kominfo Imbau Generasi Milenial Bijak Gunakan Medsos untuk Merawat Keberagaman

    Kementerian Komunikasi dan Informatika mengajak masyarakat untuk memperteguh persatuan dan kesatuan dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia di tengah keberagaman bangsa. 

  • Senin, 30/09/2019 21:25 WIB WIB

    Kominfo Imbau Masyarakat Gunakan Hak untuk Tahu

    Setiap warga negara berhak untuk tahu atas informasi dari setiap badan publik. Masyarakat berhak untuk mendapatkan informasi dari instansi tersebut. 

  • Jum'at, 13/09/2019 21:55 WIB WIB

    Kominfo Dirikan Media Center Dukung Sail Nias 2019

    Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) turut mendukung penyelenggaraan Sail Nias 2019 dengan penyediaan fasilitas Media Center di lokasi acara puncak Sail Nias 2019 di Pelabuhan Baru Teluk Dalam, Kabupaten Nias Selatan. 

  • Kamis, 12/09/2019 08:15 WIB WIB

    Rudiantara: Jangan Mengaku Diplomat Kalau Tak Punya Akun Sosmed

    Teknologi digital menurut Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara dapat menjadi sarana untuk meningkatkan kinerja para diplomat dalam diplomasi. 

  • Minggu, 08/09/2019 16:46 WIB WIB

    Rudiantara: Perguruan Tinggi Pusat Tumbuhnya Startup

    Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menilai, perguruan tinggi merupakan salah satu pusat pertumbuhan Startup. Pertumbuhan itu tidak hanya terjadi di Indonesia, tetapi juga di seluruh dunia. 

  • Kamis, 05/09/2019 15:01 WIB WIB

    Kominfo Buka Internet di Papua Bertahap, Netizen Diimbau Tak Sebar Hoaks

    Plt Kepala Biro Humas kementerian Komunikasi dan Informasi (Kominfo) Ferdinandus Setu melalui keterangan resmi mengatakan bahwa pemerintah akan membuka layanan data atau internet di Papua dan Papua Barat secara bertahap. 

  • Kamis, 29/08/2019 20:03 WIB WIB

    Kominfo dan BNPT Jalin Kerjasama Tangkal Isu Terorisme di Dunia Maya

    Kementerian Komunikasi dan Informatika dan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menyepakati Memorandum of Action (MoA) untuk penanggulangan terorisme melalui dukungan penyelenggaraan program bidang Kominfo.