-
Kamis, 27/03/2025 23:13 WIB WIB
Komisi VI DPR RI Sidak Jasa Marga, Pastikan Kesiapan Arus Mudik Lebaran 2025
Ketua Komisi VI DPR RI Anggia Ermarini bersama jajaran Anggota Komisi melakukan inspeksi mendadak (sidak) kinerja ke Kantor Pusat PT. Jasa Marga Persero, Jatiasih, Bekasi sebagai bentuk kesiapan pelayanan arus mudik Lebaran 2025 pada momentum H-4 lebaran, Kamis (27/3/2025).
-
Rabu, 26/03/2025 16:50 WIB WIB
763 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabodetabek pada H-10 Hingga H-6 Lebaran
PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 763.679 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek pada H-10 sampai dengan H-6 Idul Fitri 1446H/Lebaran 2025 atau pada periode Jumat-Selasa (21-25 Maret 2025).
-
Kamis, 21/03/2024 13:24 WIB WIB
JSMR Pertimbangkan Pemberian Diskon Tarif Tol Saat Mudik Lebaran
PT Jasa Marga (Persero) Tbk JSMR masih mengkaji rencana pemberian diskon tarif tol untuk ruas tol Trans Jawa saat musim mudik dan balik tahun ini. JSMR bakal menginfokan lebih lanjut apabila nantinya terdapat keputusan resmi dari perseroan.
-
Kamis, 08/02/2024 22:47 WIB WIB
Jasa Marga Catat 80 Persen Kendaraan dari Jabodetabek Keluar Lewat Tol Japek
PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) mencatat sebanyak 80,98 persen kendaraan meninggalkan Jabotabek melalui Tol Jakarta - Cikampek (Japek) pada H-1 Isra Miraj atau Rabu 7 Februari 2024.
-
Jum'at, 28/07/2023 11:15 WIB WIB
Volume Lalu Lintas Harian Capai 3,4 Juta Kendaraan
Jasa Marga (Persero) Tbk terus mencatatkan kinerja positif di sepanjang tahun 2023, salah satunya dapat dilihat dari jumlah volume lalu lintas harian rata-rata (LHR) pada Semester I tahun 2023 yang meningkat untuk seluruh jalan tol Jasa Marga Group.
-
Senin, 23/01/2023 14:46 WIB WIB
Libur Imlek, 138.896 Kendaraan Tinggalkan Jabodetabek
PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat, lalu lintas kendaraan yang meninggalkan wilayah Jabodetabek saat libur Imlek pada Minggu, 22 Januari 2023 masih terpantau tinggi.
-
Selasa, 17/05/2022 07:38 WIB WIB
Laba Bersih Jasa Marga Naik 142% di Kuartal I 2022
PT Jasa Marga Tbk (JSMR) membukukan lonjakan laba bersih sebanyak 142,7% menjadi Rp 392,8 miliar pada kuartal I-2022, dibandingakn periode sama tahun lalu sebesar Rp 161 miliar.
-
Sabtu, 30/04/2022 15:43 WIB WIB
Hingga H-3 Lebaran, 1,39 Juta Kendaraan Tinggalkan Jabodetabek
Sebanyak 1.394.854 kendaraan tercatat telah meninggalkan wilayah Jabodetabek sejak H-10 hingga H-3 lebaran Idul Fitri tahun ini.
-
Selasa, 26/04/2022 08:02 WIB WIB
445 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek di H-8 Lebaran
H-8 Lebaran 2022, Jasa Marga Catat 445 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek
-
Senin, 11/04/2022 19:05 WIB WIB
Jasa Marga: Puncak Arus Mudik Diprediksi Tanggal 29 April dan 8 Mei
Jasa Marga memprediksi puncak arus mudik Lebaran tahun ini akan terjadi pada 29 April 2022 dan puncak arus balik diprediksi akan terjadi pada 8 Mei 2022.