# KOI

  • Rabu, 18/08/2021 15:40 WIB WIB

    KOI Akan Tingkatkan Prestasi Indonesia di Olimpiade 2024

    Ketua Umum KOI Raja Sapta Oktohari mengatakan desain olahraga nasional saat ini sudah berada di jalur yang tepat untuk memastikan bahwa para atlet dapat bersaing dengan negara-negara papan atas olahraga dunia. Sehingga, perjuangan untuk membangun prestasi olahraga lebih baik lagi masih tersedia dalam tiga tahun di Olimpiade Paris. 

  • Selasa, 03/08/2021 18:36 WIB WIB

    KOI : Indonesia Sukses Penuhi Target Olimpiade Tokyo 2020

    Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari mengatakan bahwa kontigen Indonesia telah sukses memenuhi target sementara dengan masuk peringkat 40 besar pada klasemen Olimpiade Tokyo 2020 setelah pasangan Greysia Polii/Apriyani Rahayu menyumbangkan medali emas. 

  • Sabtu, 17/07/2021 05:16 WIB WIB

    Uang Saku Atlet Olimpiade Tokyo Mulai Didistribusikan

    Komite Olimpiade Indonesia (KOI) mulai mendistribusikan uang saku kepada atlet, pelatih, serta ofisial yang berangkat ke Olimpiade 2020 Tokyo. Penyaluran uang saku bagi atlet akan langsung dikirimkan ke rekening masing-masing dalam beberapa tahap.

  • Rabu, 14/07/2021 16:55 WIB WIB

    Menpora Pastikan Pelatnas Tetap Jalan Meskipun SEA Games 2021 Ditunda

    Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainudin Amali memastikan pemusatan latihan nasional (pelatnas) untuk tetap berjalan maskipun SEA Games 2021 di Vietnam yang telah dijadwalkan ditunda akibat pandemi Covid-19 yang belum mereda.

  • Jum'at, 07/02/2020 22:48 WIB WIB

    Keren! PKB Jateng Canangkan Bulan Koin Muktamar NU

    DPW Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Jawa Tengah (Jateng) mencanangkan Bulan Koin Muktamar Nahdlatul Ulama (NU). Pencanangan Bulan Koin NU tersebut dilakukan bersamaan dengan tahlil untuk pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng almarhum almaghfurlah, KH Sholahudin Wahid.

  • Kamis, 06/02/2020 11:30 WIB WIB

    PKB Jateng Canangkan Bulan Koin Muktamar NU

    Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Jawa Tengah mencanangkan bulan koin Muktamar Nahdlatul Ulama (NU). Dukungan koin Muktamar NU secara simbolis dimulai dari Ketua DPW PKB Jateng KH M Yusuf Chudlori, dalam "Diskusi dan Refleksi Hari Lahir ke-94 NU" yang digelar di kantor DPW PKB Jateng di Semarang, Rabu, 5 Februari 2020 malam.

  • Senin, 20/01/2020 20:29 WIB WIB

    Peserta MKNU Bengkulu Sumbang Rp5 Juta Untuk Koin Muktamar 2020

    Peserta Madrasah Kader Nahdlatul Ulama (MKNU) Bengkulu turut berpartisipasi pada program Koin Muktamar. Selama kegiatan berlangsung, dana yang berhasil dikumpulkan sebesar Rp5.000.700.

  • Kamis, 12/12/2019 23:26 WIB WIB

    Ketum PBNU Imbau Warga Nahdliyin Sukseskan Koin Muktamar NU

    Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj mengajak masyarakat khususnya warga Nahdliyin untuk ikut serta meramaikan Muktamar ke-34 NU. 

  • Senin, 09/12/2019 14:42 WIB WIB

    Upaya Kemandirian Jamiyah, Kotak Koin NU Mulai Menyapa Masyarakat Mimika

    "Saya sangat senang akhirnya saat yang sudah lama saya inginkan yakni istighotsah di tempat ini. Saya sangat senang bisa terselenggara acara ini. Tempat ini terbuka untuk kegiatan NU dan sangat senang jika ini dipilih, " ungkap Hj Peggy.

  • Senin, 18/11/2019 19:20 WIB WIB

    KOI Pastikan Anggaran Kontingen Indonesia di Sea Games 2019

    Komite Olimpiade Indonesia (KOI) memastikan anggaran untuk kebutuhan kontingen Indonesia di Sea Games 2019 telah terpenuhi dengan masuknya dana dari sponsor.