# POLRI

  • Jum'at, 01/03/2024 10:21 WIB WIB

    Polri Tetapkan 7 Anggota PPLN Kuala Lumpur sebagai Tersangka

    Direktorat Tindak Pidana Umum (Dittipidum) Bareskrim Polri menetapkan tujuh anggota Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Kuala Lumpur, Malaysia, sebagai tersangka dugaan tindak pidana Pemilu terkait penambahan jumlah pemilih.

  • Kamis, 29/02/2024 16:01 WIB WIB

    Kapolri Sebut Situasi Keamanan Usai Pilpres Terkendali

    Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo menyebut situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) usia pemungutan suara pemilihan presiden (Pilpres) 2024 dalam keadaan terkendali, meskipun di media sosial ramai terkait unjuk rasa terjadi.

  • Minggu, 07/01/2024 22:56 WIB WIB

    Anies Baswedan Janjikan Kenaikan Gaji TNI, dan Polri, dan ASN Pertahanan

    Calon presiden (Capres) nomor urut 1, Anies Rasyid Baswedan menjanjikan kenaikan gaji setiap tahun untuk anggota Polri, TNI, dan aparatur sipil negara (ASN) bidang pertahanan bila ia memenangkan Pilpres 2024.

  • Senin, 01/01/2024 19:40 WIB WIB

    BPH Migas Ungkap Selamatkan Rp10,34 Miliar Uang Negara dari Penyimpangan Subsidi BBM

    Badan Pengatur Hilir Minyak Dan Gas Bumi (BPH Migas) bekerja sama dengan institusi penegak hukum guna menindaklanjuti laporan dan pengaduan masyarakat, serta hasil pengawasan di lapangan, terkait kerap terjadinya penyimpangan pendistribusian BBM bersubsidi dan BBM penugasan di berbagai daerah.

  • Kamis, 28/12/2023 18:25 WIB WIB

    Kapolri Tegaskan Komitmen Persatuan dan Kesatuan Modal untuk Indonesia Lebih Baik

    Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menegaskan bahwa seluruh elemen masyarakat harus berkomitmen untuk menjaga persatuan dan kesatuan, karena merupakan kekuatan serta modal utama membawa negara Indonesia jauh lebih baik lagi ke depannya.

  • Senin, 25/12/2023 07:35 WIB WIB

    Polri Catat Sebanyak 69.930 Kendaraan Tinggalkan Jakarta via Tol Cikampek

    Selama dua hari pelaksanaan Operasi Lilin 2023 yakni Jumat (22/12) dan Sabtu (23/12), Polri mencatat sebanyak 69.930 kendaraan meninggalkan Jakarta melalui Gerbang Tol Cikampek Utama arah Transjawa.

  • Minggu, 24/12/2023 21:35 WIB WIB

    Kapolri Pastikan Keamanan Perayaan Natal 2023

    Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo melakukan peninjauan ke sejumlah Gereja di Jakarta, Minggu, 24 Desember 2023. Hal tersebut guna memastikan perayaan Natal 2023 berjalan aman, lancar dan kondusif.

  • Kamis, 21/12/2023 21:47 WIB WIB

    Polri Sebut 30.878 Personel Bakal Dipindahkan Bertahap ke IKN

    Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) berencana akan memindahkan sebanyak 30.878 personel ke Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur secara bertahap. Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyebut pemindahan personel Polri ini dilakukan dalam empat tahapan.

  • Rabu, 20/12/2023 18:13 WIB WIB

    Polri Tahan 3 Tersangka Kasus Mafia Bola

    Penyidik Satgas Anti Mafia Bola Polri menahan tiga dari delapan tersangka kasus mafia bola pengaturan skor pada pertandingan Liga 2 yang terjadi pada November 2018 silam.

  • Jum'at, 15/12/2023 14:44 WIB WIB

    Presiden Jokowi Apresiasi Pemberantasan Mafia Bola di Indonesia

    Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi langkah Polri dalam memberantas judi online, salah satunya di dunia sepak bola. Untuk itu, Presiden meminta jajarannya terus melakukan langkah-langkah pemberantasan ke depannya.