# PPNBM

  • Kamis, 25/02/2021 16:17 WIB WIB

    INDEF: Insentif PPnBM Lebih Cocok Diterapkan ke Kendaraan Non Fosil

    Peneliti Institute for Development of Economics and Finance (INDEF), Esther Sri Astuti mengatakan jika Insentif Pajak Mobil Baru (PPnBM) seharusnya lebih ditujukan untuk kendaraan non fosil (listrik). Esther menilai Insentif PPnBM yang ramai digaungkan kurang memikirkan dampak sosial dan lingkungan.

  • Senin, 22/02/2021 13:45 WIB WIB

    Kadin: Kebijakan PPnBM Pacu Penjualan Sektor Otomotif

    Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia Bidang Perindustrian Johny Darmawan menilai jika relaksasi pajak mobil baru (PPnBM) dapat menggerakkan penjualan mobil yang loyo ditengah pandemi.

  • Selasa, 16/02/2021 15:03 WIB WIB

    CORE: Insentif PPnBM Tidak Efektif Meningkatkan Daya Beli Masyarakat

    Ekonom Center of Reform on Economics (CORE), Piter Abdullah mengatakan jika insentif PPnBM tidak berfungsi efektif untuk meningkatkan daya beli konsumen terhadap kendaraan bermotor, akan tetapi insentif ini hanya efektif untuk memanfaatkan kemampuan daya beli konsumen yang masih ada.