# SERTIFIKASI PROFESI

  • Jum'at, 02/12/2022 21:29 WIB WIB

    Terapkan 17 Skema, BNSP Sertifikasi Karyawan JW Marriott Surabaya

    Wakil Ketua Badan Nasional Sertifikasi Nasional (BNSP) Miftakul Azis mengapresiasi LSP Rajawali Hospitality Nusantara (RHN) yang terus menggenjot sertifikasi kompetensi sumber daya manusia (SDM) pariwisata, khususnya tenaga kerja dan calon tenaga kerja bidang perhotelan.

  • Kamis, 12/05/2022 16:39 WIB WIB

    Dukung Isu Prioritas G20, BNSP Kembangkan Skema Sertifikasi untuk Disabilitas

    Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) terus mengembangkan skema sertifikasi di berbagai segmen. Terbaru BNSP bersama Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi mengembangkan 136 Skema Sertifikasi untuk Penyandang Khusus Disabilitas.

  • Sabtu, 03/04/2021 20:40 WIB WIB

    BNSP Sertifikasi Tenaga Kerja Perhotelan di Bintan

    Geliat sektor perhotelan mulai muncul meski pandemi masih menghantui Indonesia. Pandemi bukan berarti menghentikan seluruh aktifitas, melainkan memerlukan inovasi agar eksistensi dunia pariwisata tetap terjaga.

  • Senin, 15/02/2021 21:05 WIB WIB

    BNSP dan Kementerian ATR/BPN Teken Skema Sertifikasi Bidang Kadastral

    Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) dan Ditjen Survei dan Pemetaan Pertanahan dan Ruang Kementerian ATR/BPN melaksanakan penandatanganan Skema Sertifikasi Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) Bidang Kadastral di Gedung BNSP, Senin,15 Februari 2021.

  • Senin, 29/06/2020 14:41 WIB WIB

    BNSP dan Inovasi Pelayanan dalam Tatanan Normal Baru

    Dalam rangka menjalankan tugas dan fungsinya, di tengah kondisi Covid-19, Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) terus melakukan inovasi agar program dan pelayanan sertifikasi kompetensi terus dapat berjalan yang tentu saja menyesuaikan pada kebijakan pemerintah terkait pencegahan dan pengendalian Covid-19.

  • Senin, 04/05/2020 08:01 WIB WIB

    Penjaminan Mutu Sertifikasi Kompetensi Jarak Jauh

    Kompetensi tenaga kerja masih menjadi salah satu isu utama ketenagakerjaan. Menurut laporan Talent Rangking 2018, tingkat daya saing tenaga kerja Indonesia masih kalah dibanding beberapa negara ASEAN.

1