# BNPB

  • Selasa, 25/01/2022 17:07 WIB WIB

    BNPB: Banjir Rendam 5.208 Rumah Warga Kutai Kartanegara

    "Sejumlah desa yang dilanda banjir berada di Kecamatan Tabang, Kabupaten Kutai Kartanegara, Provinsi Kalimantan Timur. Peristiwa itu menggenangi lebih dari 5.200 rumah milik warga," kata  Plt. Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari dalam rilisnya, Selasa 25 Januari 2022.

  • Senin, 24/01/2022 20:09 WIB WIB

    Angin Kencang Rusak 34 Rumah Warga Sragen

    Peristiwa ini terjadi setelah hujan disertai angin kencang yang berdampak di tiga kecamatan,

  • Senin, 24/01/2022 19:27 WIB WIB

    Banjir Sendang Ayu Lamteng Akibatkan Satu Jembatan Rusak

    Satu jembatan mengalami kerusakan akibat banjir di wilayah Desa Sendang Ayu, Kecamatan Padang Ratu, Kabupaten Lampung Tengah, Provinsi Lampung. 

  • Jum'at, 21/01/2022 20:02 WIB WIB

    Jember Diterjang Banjir Lagi, Kini Meluas Hingga Lima Kecamatan

    BNPB mengimbau pemerintah daerah dan masyarakat untuk waspada dan siap siaga dalam mengantisipasi dan melakukan mitigasi dampak bencana hidrometeorologi basah pada puncak musim hujan pada Januari hingga Februari nanti.

  • Kamis, 20/01/2022 15:29 WIB WIB

    Wapres Ma`ruf Amin Minta Pemda Rehabilitasi Rumah Terdampak Gempa Banten

    Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto mendampingi Wakil Presiden (Wapres), KH Ma’ruf Amin dalam peninjauan lokasi terdampak gempabumi M 6,6 di Kampung Cibeulah, Desa Munjul, Kecamatan Munjul, Kabupaten Pandeglang, Banten, Kamis 20 Januari 2022.

  • Kamis, 20/01/2022 15:18 WIB WIB

    Wapres Ma`ruf Amin Tinjau Lokasi Gempa Banten

    Wakil Presiden (Wapres), KH Ma’ruf Amin bertolak menuju Kabupaten Pandeglang, Banten, untuk meninjau lokasi terdampak bencana alam gempa bumi di wilayah tersebut.

  • Rabu, 19/01/2022 20:43 WIB WIB

    Longsor dan Banjir Akibatkan Akses Medani-Kaliombo Jepara Tertutup

    Hujan lebat melanda wilayah Desa Sumberejo dan Clering memicu tanah longsor yang menutup satu akses jalan penghubung Medani - Kaliombo di Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah yang terjadi pada Minggu 16 Januari 2022 lalu.

  • Rabu, 19/01/2022 20:11 WIB WIB

    3.078 Rumah Rusak Akibat Gempa Banten

    Gempabumi magnitudo 6,6 di Banten pada Senin 17 Januari 2022 lalu telah menyebabkan sebanyak 3.078 rumah rusak dengan rincian 395 unit rusak berat, 692 unit rusak sedang dan 1.991 unit rusak ringan.

  • Rabu, 19/01/2022 19:41 WIB WIB

    BNPB: 3.078 Rumah Rusak Akibat Gempa 6,6 M di Banten

    Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan, gempa bumi 6,6 magnitudo yang berpusat di Banten pada Senin, 17 Januari 2022 lalu telah menyebabkan 3.078 rumah mengalami kerusakan. 

  • Selasa, 18/01/2022 21:20 WIB WIB

    Usai Diguyur Hujan, 45 Rumah Warga Jember Terendam Banjir

    Hujan deras mengguyur Kabupaten Jember, Jawa Timur pada Senin 17 Januari 2022 petang kemarin. Usai hujan, banjir pun menerjang rumah-rumah warga di tiga kecamatan yakni Kaliwates, Patrang dan Sukorambi.