# MENKEU

  • Kamis, 30/09/2021 16:27 WIB WIB

    Pasarkan Produk Industri Kreatif, Kemenkeu Gelar `Kedai Lelang` UMKM

    Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melalui Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) mengadakan Kompetisi dan Inovasi (Kedai) Lelang UMKM 2021.

  • Kamis, 23/09/2021 21:01 WIB WIB

    Menkeu: APBN Tetap Sehat, Defisit Mengecil dan Jauh dari Target

    Pemerintah menegaskan bahwa kondisi keuangan negara berangsur-angsur mengalami perbaikan. Hal ini terlihat dari angka defisit APBN hingga Agustus 2021 yang mengecil dan masih jauh dari batas atas yang ditetapkan dalam UU APBN.

  • Rabu, 22/09/2021 14:23 WIB WIB

    LPEI Kemenkeu Dukung Tercapainya Herd Immunity di Kawasan Wisata Danau Toba

    Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) Special Mission Vehicle Kementerian Keuangan (Kemenkeu) turut aktif berpartisipasi mendukung pencapaian kekebalan kelompok atau herd immunity di kawasan wisata Danau Toba, Sumatera Utara.

  • Senin, 30/08/2021 18:08 WIB WIB

    Menkeu Waspadai Kenaikan Inflasi AS

    Pemerintah menyatakan pemulihan ekonomi yang berbeda di berbagai negara di dunia menyebabkan kenaikan inflasi. Hal ini disebabkan oleh tingginya permintaan tak sebanding dengan ketersediaan barang yang belum siap 100 persen.

  • Kamis, 26/08/2021 12:01 WIB WIB

    Menkeu: Ekonomi Syariah Kunci Stabilitas Sektor Keuangan

    Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan bahwa sektor keuangan syariah merupakan kunci penting dalam menciptakan stabilitas sektor keuangan. Hal tersebut dikatakan pada acara 5th Annual Islamic Finance Conference (AIFC), Rabu 25 Agustus 2021. 

  • Senin, 23/08/2021 10:55 WIB WIB

    Menkeu Sri Mulyani: Pandemi Covid-19 Akselerasi Transformasi Digital

    Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyatakan pandemi Covid-19 mengakselerasi transformasi digital. Hal ini disampaikan dalam acara Harvard College Project for Asian and International Relations Conference 2021, yang diselenggarakan secara daring pada Jumat (20/08) lalu.

  • Kamis, 05/08/2021 15:05 WIB WIB

    Pemerintah Lanjutkan Bantuan Kuota Internet Hingga November

    Pemerintah melanjutkan program bantuan kuota data internet untuk mendukung kegiatan masyarakat terutama siswa, mahasiswa, hingga pengajar dalam menghadapi pandemi COVID-19 yang belum berakhir.

  • Senin, 02/08/2021 12:16 WIB WIB

    Wamenkeu Ungkap Alasan Pemerintah tak Memilih Lockdown

    Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Suahasil Nazara menyebutkan setidaknya terdapat alasan tertentu yang menjadi dasar pemerintah memilih untuk menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di tengah Covid-19 dibanding lockdown seperti negara lain.

  • Kamis, 22/07/2021 08:04 WIB WIB

    Sri Mulyani Kaji Stimulus Bagi Pekerja yang Dirumahkan

    Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati, sedang mengkaji pemberian bantuan subsidi upah (BSU) bagi para pekerja yang dirumahkan. Lebih lanjut, Menkeu juga tengah mengkaji subsidi upah bagi pekerja yang mengalami pengurangan jam kerja.

  • Senin, 19/07/2021 08:50 WIB WIB

    Pemerintah Akan Lanjutkan Subsidi Internet ke Siswa dan Guru

    Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pemerintah akan mengalokasikan tambahan Rp 5,54 triliun bagi 38,1 juta penerima yang terdiri dari siswa, orang tua siswa, dan tenaga pendidik.