# GUS IPUL

  • Selasa, 31/10/2017 19:46 WIB WIB

    Demokrat Dukung Khofifah, PKB Siap Ajak Partai Lain

    "Semua partai yang belum berkoalisi pasti diajak, seperti Gerindra dan lainnya. Namun jika hanya dua saja (PKB-PDI Perjuangan) akan tetap berjalan," ujar Abdul Kadir Karding.

  • Senin, 30/10/2017 13:28 WIB WIB

    IndoBarometer: PKB Rajai Pilgub Jatim 2018, Gus Ipul Favorit

    Masyarakat secara dominan memilih PKB sebagai partai pemenang dengan raihan suara 25,2%, sedangkan di peringkat kedua PDIP sebesar 24,6%. Partai Gerindra dan Golkar yang secara nasional mengalahkan suara PKB pada Pemilu 2014, hanya meraih suara masing-masing 4,8% dan 4,1%.

  • Senin, 30/10/2017 07:22 WIB WIB
    Pilkada 2018

    Cak Imin: Gus Ipul-Azwar Anas Emban Amanah NU

    "Insya Allah gus Ipul dan Azwar anas, dua-duanya mengemban tugas penting dari Nahdlatul Ulama".

  • Kamis, 19/10/2017 09:16 WIB WIB
    Pilkada Jatim 2018

    Kiai Kampung Kompak Dukung Gus Ipul-Azwar Anas

    Forum Komunikasi Kiai Kampung Jawa Timur (FK3JT) mendukung Saifullah Yusuf dan Abdullah Azwar Anas agar bisa memenangi Pilgub Jatim 2018. Pasangan yang diusung PKB dan PDIP ini dinilai merepresentasikan warga Jawa Timur.

  • Rabu, 11/10/2017 12:33 WIB WIB

    PKB Tegaskan Dukung Gus Ipul atas Mandat Para Kiai dan NU

    Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) tetap konsisten mendukung pencalonan Saifullah Yusuf di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jawa Timur 2018 mendatang. Dukungan tersebut sebagai mandat dari para Kiai Nahdlatul Ulama (NU) se-Jawa Timur.