Capres-Cawapres 2024-2029 Versi Fahri Hamzah
Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah berkelakar saat mengomentari unggahan foto Wakil Ketua MPR RI, Abdul Muhaimin Iskandar atau Cak Imin.
Cak Imin diketahui mengunggah foto bersama Puan Maharani di akun resmi Twitternya @cakimiNOW. Dalam foto tersebut, Cak Imin berdiri bersampingan dengan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani.
Cak Imin mengenakan jas lengkap dengan peci hitam, Puan mengenakan pakaian berwarna hitam lengkap dengan hijab berwarna merah.
"Siapa kenal dengan yang disampingku ini?" cuit Cak Imin dalam keterangan postingannya.
Berita Terkait
Berita Populer
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
Berita Terkini
-
Martin Zubimendi Sepakat Gabung Arsenal Musim Depan
-
Kemenag Imbau Jemaah Patuhi Aturan Agar Ibadah Haji Lancar
-
Marc Marquez Tercepat di Sprint Race MotoGP Prancis 2025
-
Kemenag RI Catat 8 Jemaah Calon Haji Wafat, Pastikan Pelayanan Penuh
-
Komisi III DPR RI Apresiasi Polri Tindak 3.326 Kasus Premanisme