-
Jum'at, 07/02/2025 19:17 WIB WIB
MotoGP 2025: Marco Bezzecchi Optimistis dengan Performa RS-GP25
Pembalap tim Aprilia Racing Marco Bezzecchi optimistis dengan performa RS-GP25 setelah dua hari menjalani tes pramusim MotoGP 2025 di Sirkuit Sepang, Malaysia, 5-6 Februari 2025.
-
Rabu, 18/12/2024 17:46 WIB WIB
Bos Aprilia Racing Tegaskan Bezzecchi dan Martin Pasangan Terbaik di MotoGP 2025
CEO Aprilia, Massimo Rivola menegaskan bahwa pasangan terbaik di MotoGP 2025 adalah duo pembalap milik Aprilia, yakni Jorge Martin dan Marco Bezzecchi. Dia menilai kombinasi Martin dan Bezzecchi membuat Aprilia mempunyai pasangan pembalap terbaik di MotoGP 2025.
-
Selasa, 25/06/2024 16:50 WIB WIB
MotoGP: Marco Bezzecchi Resmi Gabung Aprilia Racing Musim Depan
Pembalap Marco Bezzecchi resmi bergabung dengan tim Aprilia Racing musim MotoGP 2025. Bezzecchi memutuskan hengkang dari tim Pertamina Enduro VR46 dan menekan kontrak multi-tahun dengan Aprilia.
-
Rabu, 08/05/2024 20:15 WIB WIB
Akui Dapat Tawaran dari Tim Lain, Maverick Vinales Pilih Fokus Bersama Aprilia
Pebalap tim Aprilia Racing mengakui kalau dirinya mendapat beberapa tawaran dari tim lain untuk MotoGP 2025. Namun, Vinales menegaskan jika dirinya ingin fokus pada balapan musim ini dan memilih tetap santai bersama Aprilia.
-
Senin, 26/02/2024 11:25 WIB WIB
MotoGP 2024: Perasaan Maverick Vinales Campur Aduk dengan Performa Motor Aprilia
Pebalap tim Aprilia Racing, Maverick Vinales mengungkapkan perasaannya terhadap motor RS-GP23 yang ditungganginya. Ia menyebut perasaannya campur aduk karena performa motor yang masih butuh sejumlah perbaikan.
-
Kamis, 22/02/2024 19:11 WIB WIB
MotoGP 2024: Aleix Espargaro Target Tembus Tiga Besar di Klasemen Akhir
Pebalap tim Aprilia Racing, Aleix Espargaro memasang target tinggi di MotoGP 2024. Ia beralasan, motor yang ditungganginya musim ini lebih baik dari tahun lalu.
-
Minggu, 31/12/2023 21:01 WIB WIB
MotoGP 2024: Maverick Vinales Target Raih 10 Podium
Pebalap tim Aprilia Racing, Maverick Vinales memasang target ambisius pada musim MotoGP 2024 mendatang. Ia ingin merebut 10 kemenangan atau 10 podium musim depan.
-
Selasa, 26/12/2023 17:06 WIB WIB
Aleix Espargaro Jawab Rumor Pensiun Usai MotoGP 2024
Pebalap tim Aprilia Racing, Aleix Espargaro menjawab rumor soal dirinya akan pensiun usai gelaran MotoGP 2024 mendatang. Ia membantah rumor tersebut dan mengaku belum berniat gantung helm dalam waktu dekat.
-
Jum'at, 03/11/2023 21:10 WIB WIB
MotoGP 2023: Maverick Vinales Harap Masalah Motornya Teratasi Secepatnya
Pembalap tim Aprilia Racing, Maverick Vinales berharap timnya dapat segera menyelesaikan masalah di motornya jelang balapan di MotoGP Malaysia 2023 mendatang.
-
Senin, 04/09/2023 19:23 WIB WIB
MotoGP 2023: Aprilia Cetak Sejarah di Catalunya Usai Menangkan Dua Podium
MotoGP 2023 seri Catalunya, Spanyol menjadi saksi keperkasaan tim Aprilia Racing. Balapan yang digelar di Sirkuit Barcelona-Catalunya, Montmelo, Spanyol itu menjadi bukti Aprilia sebagai pesaing utama Ducati.