# INDUSTRI KREATIF

  • Jum'at, 05/11/2021 12:10 WIB WIB

    Gus Muhaimin Dorong Pemerintah Lebih Concern dan Support Industri Kreatif

    Gus Muhaimin pun memberikan apresiasi terhadap capaian film Nussa yang saat ini tayang di layar bioskop Indonesia. Tingginya antusias penonton menjadi bukti jika produk film dengan kualitas konten bagus dan mendidik masih mempunyai pasar besar di tanah air. “Jadi bisa disimpulkan jika masyarakat kita masih banyak yang peduli dan konsen terhadap produk kreatif terutama film yang digarap dengan bagus dan punya unsur Pendidikan di dalamnya,” katanya.

  • Kamis, 30/09/2021 16:27 WIB WIB

    Pasarkan Produk Industri Kreatif, Kemenkeu Gelar `Kedai Lelang` UMKM

    Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melalui Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) mengadakan Kompetisi dan Inovasi (Kedai) Lelang UMKM 2021.

  • Kamis, 15/10/2020 16:55 WIB WIB

    Komisi VI DPR Dorong Industri Kreatif Bali Jadi Potensi Bisnis Masa Depan

    Wakil Ketua Komisi VI DPR Gde Sumarjaya Linggih mengapresiasi pelaku industri kreatif di Bali dalam menghasilkan proyek startup, seperti aplikasi guiding (wisata) serta sejumlah proyek di sektor kepariwisataan lainnya. 

  • Senin, 20/01/2020 10:39 WIB WIB

    Industri Kreatif Sumbang 7% Perekonomian Indonesia

    Saat ini masyarakat sedang beramai ramai menciptakan pembaharuan teknologi. Hadirnya inovasi teknologi ini turut mendorong lahirnya industri kreatif yang banyak di sponsori oleh generasi milenial.

  • Selasa, 26/02/2019 19:19 WIB WIB

    Menaker: Fashion Tempati Urutan Ketiga dari 16 Subsektor Industri Kreatif

    Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), M Hanif Dhakiri mengungkapkan bahwa industri fashion menempati urutan ketiga dari 16 subsektor industri kreatif. Hal ini disampaikan saat berada di Balai Latihan Kerja (BLK) Semarang, Selasa 26 Februari 2019.

1