# PAUD

  • Rabu, 07/02/2024 22:10 WIB WIB

    Gus Imin Tegaskan AMIN Komitmen Sejahterakan Guru PAUD

    Cawapres RI Nomor Urut 01, Muhaimin Iskandar atau Gus Imin melakukan pertemuan dengan guru-guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) se- Banyuwangi, di Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu, 7 Februari 2024.

  • Kamis, 15/06/2023 17:01 WIB WIB

    Komisi X DPR RI Setujui Pengalihan Anggaran Kemendikburistek Biayai PAUD dan PIP

    Komisi X DPR RI menyetujui pergeseran anggaran senilai Rp1,37 triliun dalam anggaran Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) TA 2023.

  • Jum'at, 31/03/2023 22:31 WIB WIB

    Pemkab Tangerang Terbitkan SE Penguatan Transisi PAUD ke SD Kelas Awal

    Pemerintah Kabupaten Tangerang, Banten melalui Dinas Pendidikan (Disdik) menerbitkan Surat Edaran nomor 420/450/Disdik tentang Penguatan Transisi Pendidikan Anak Usia Dini ke Sekolah Dasar Kelas Awal.

  • Kamis, 01/09/2022 23:06 WIB WIB

    Komisi X DPR Dorong Momentum RUU Sisdiknas Upaya Beri Payung Pengakuan PAUD

    Ketua Komisi X DPR RI, Syaiful Huda berkomitmen untuk memperjuangkan aspirasi yang telah disampaikan oleh Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak usia Dini Indonesia (HIMPAUDI) dalam Revisi Undang-Undang Nomor 20 tahun 2013 tentang Sistem Pendidikan Nasional (RUU Sisdiknas).

  • Minggu, 08/12/2019 15:29 WIB WIB

    Intoleransi Sejak Pendidikan Anak Usia Dini

    PAUD ini belum dianggap penting dan membahayakan terkait dengan paparan paham intoleransi. Padahal hal itu sangat kurang tepat, karena pendidikan PAUD ini menjadi dasar apakah bangsa Negara Indonesia ini ke depan akan menjadi bangsa yang berkembang maju atau justru sebaliknya menjadi bangsa yang carut marut dengan banyaknya konflik. Masyarakat harus bisa ikut mengawasi materi pembelajaran yang dilakukan di lembaga pendidikan anak usia dini.

1