# MUKTAMAR PKB

  • Senin, 19/08/2019 20:33 WIB WIB

    Pra Muktamar, Perempuan Bangsa Gelar Aksi Tanam Mangrove di Bali

    Abrasi pesisir pantai menjadi momok yang harus diantisipasi. Di sejumlah garis pantai Indonesia, abrasi terbukti sudah merusak, tak jarang menyebabkan banjir rob yang merugikan masyarakat pesisir. Tak ingin kejadian seperti ini terus menerus menghantui, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) melalui salah satu sayap prganisasinya, Perempuan Bangsa, menggelar aksi tanam mangrove di Gili Putih, Sumber Kima Buleleng.

  • Senin, 19/08/2019 20:23 WIB WIB

    Politik Melayani Ibu Pertiwi

    Politik melayani ibu pertiwi adalah politik yang khadimul ummah yakni melayani masyarakat Indonesia secara kaffah (menyeluruh). Prinsip politik melayani ibu pertiwi ini bermuara pada upaya melayani masyarakat melalui politik kerakyatan dan kebangsaan. PKB memahami agama tidak selalu berada ada kerangka teologis yang sempit, tetapi lebih sebagai agen perubahan sosial. 

  • Senin, 19/08/2019 17:27 WIB WIB

    Santri Al Mizan Majalengka Gelar Zikir, Doakan Muktamar PKB Sukses

    Pengurus dan sejumlah santri Pondok Pesantren Al Mizan, Majalengka menggelar dzikir dan doa bersama untuk suksesi Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang akan dilaksanakan besok, Selasa 20 Agustus 2019.

  • Senin, 19/08/2019 15:34 WIB WIB

    Ida Fauziyah: Munas Alim Ulama Kuatkan Peran PKB Jawab Tantangan Keagamaan

    Musyawarah Nasional (Munas) Alim Ulama menjadi salah satu agenda pembuka Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) 2019 di Nusa Dua, Bali. Kegiatan ini akan digelar besok siang, Selasa 20 Agustus 2019 dan bakal diikuti oleh 1000 Kiai dan Ulama dari seluruh Indonesia.

  • Senin, 19/08/2019 10:44 WIB WIB

    Dihadiri Jokowi, Ini Agenda Muktamar PKB di Nusa Dua Bali

    Berdasarkan susunan acara, pembukaan Muktamar PKB 2019 akan dimulai Selasa malam sekitar pukul 18.30 waktu Bali. Ketua Umum PKB Abdul Muhaimin Iskandar atau Gus Muhaimin bakal berpidato pukul 19.35. Sedangkan Presiden Jokowi berpidato sekaligus membuka muktamar pukul 20.10.

  • Senin, 19/08/2019 06:02 WIB WIB

    PKB Akan Bahas Amandemen UUD 1945 dan GBHN di Muktamar

    Isu amendemen terbatas Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 dan menghidupkan kembali Garis-garis Besar Haluan Negara (GBHN) juga akan dibahas Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dalam Muktamar di Bali pada 20-22 Agustus 2019.

  • Minggu, 18/08/2019 18:49 WIB WIB

    Panitia Pastikan Muktamar PKB di Bali Siap Dilaksanakan

    Panitia Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ke IV, Cucun Ahmad Syamsurijal memastikan gelaran tersebut secara teknis siap dilaksanakan siap digelar di Hotel Westin Nusa Dua, Bali, 20-22 Agustus 2019.

  • Minggu, 18/08/2019 16:38 WIB WIB

    PKB Indramayu Naik Bus Ratusan KM Demi Hadiri Muktamar di Bali

    Peserta Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ke-IV mulai bergerak menuju Nusa Dua, Bali. Kendati baru akan dimulai pada 20-22 Agustus mendatang, sebagian di antara mereka memilih berangkat lebih awal. Salah satunya adalah rombongan DPC PKB Indramayu.

  • Minggu, 18/08/2019 15:03 WIB WIB

    Gus Muhaimin Instruksikan Kader PKB Nariyahan 4444 Kali Jelang Muktamar

    Menyambut pelaksanaan Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ke-IV di Nusa Dua, Bali, Ketua Umum PKB Abdul Muhaimin Iskandar menginstruksikan seluruh kader PKB se Indonesia untuk membaca salawat Nariyah sebanyak 4444 kali.

  • Minggu, 18/08/2019 13:30 WIB WIB

    Sambut Muktamar, Bendera PKB Berkibar di Langit Bali

    Suasana Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ke-IV di Nusa Dua, Bali mulai terasa. Ribuan bendera, spanduk dan juga baliho nampak menghiasi jalanan tak jauh lokasi Muktamar, terutama di sekitar The Westin Hotel.