-
Minggu, 11/07/2021 14:48 WIB WIB
Sri Mulyani: Pajak Karbon Dukung Iklim Ramah Lingkungan
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyakini langkah pemerintah untuk mengintervensi terhadap harga karbon akan mendukung terciptanya iklim yang ramah lingkungan.
-
Kamis, 08/07/2021 19:31 WIB WIB
Dukung Transformasi Digital, Pemerintah Reformasi Perpajakan
reformasi perpajakan dilakukan untuk menghadapi transformasi digital. Sisi positif dengan adanya teknologi digital yaitu banyak kegiatan masyarakat dan ekonomi yang memanfaatkan dan beralih dari manual ke digital.
-
Senin, 05/07/2021 14:01 WIB WIB
PPKM Darurat, Menkeu Prediksi Ekonomi Semester I Tetap Tumbuh 3,3 Persen
Pemerintah memperkirakan pertumbuhan ekonomi mencapai 3,1 persen - 3,3 persen pada semester I 2021.
-
Senin, 28/06/2021 19:42 WIB WIB
Menkeu Sri Mulyani: Reformasi Perpajakan Berpotensi Turunkan Selisih Pajak ke Level Normal
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyatakan reformasi perpajakan berpotensi menurunkan tax gap atau selisih pajak Indonesia ke level normal atau relatif comparable secara global.
-
Senin, 28/06/2021 15:49 WIB WIB
Sri Mulyani: Rasio Pajak Tak Tumbuh Sejak 1998
Pemerintah menyampaikan bahwa rasio pajak tidak tumbuh secara signifikan sejak tahun 1998 hingga tahun 2020.
-
Kamis, 24/06/2021 10:37 WIB WIB
Sri Mulyani Perpanjang Insentif Pajak Hingga Akhir Tahun
Pemerintah memperpanjang beberapa insentif fiskal hingga akhir tahun 2021.
-
Senin, 31/05/2021 19:24 WIB WIB
Sri Mulyani: Pemerintah Optimis Pertumbuhan Ekonomi 2022 Semakin Kuat
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2022 sebesar 5,2-5,8 persen.
-
Kamis, 27/05/2021 15:57 WIB WIB
Menkeu: Varian Baru Corona Ancam Perekonomian Global
Menteri Keuangan, Sri Mulyani mengatakan bahwa kemunculan varian baru virus corona bisa mengancam prospek pertumbuhan ekonomi di berbagai negara.
-
Rabu, 26/05/2021 15:31 WIB WIB
Per April, Belanja Negara Capai Rp724 Triliun
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menjelaskan bahwa belanja negara mencapai Rp723 triliun atau tumbuh 15,9% hingga April 20221.
-
Selasa, 25/05/2021 20:39 WIB WIB
Sri Mulyani Hadiri Paripurna DPR Tanggapan Fraksi Soal Kerangka Ekonomi Makro RAPBN 2021
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menghadiri Rapat Paripurna DPR, Pandangan Fraksi-Fraksi atas Penyampaian Pemerintah terhadap Kerangka Ekonomi Makro dan Pokok-Pokok Kebijakan Fiskal (KEM PPKF) RAPBN Tahun Anggaran 2022 di gedung DPR/MPR, Senayan, Jakarta, Selasa 25 Mei 2021.