-
Kamis, 25/06/2020 06:30 WIB WIB
Umumkan Iduladha 31 Juli, Muhammadiyah Imbau Tak Salat Ied di Lapangan
Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah memastikan Hari Raya Iduladha 10 Dzulhijjah 1441 Hijriyah jatuh pada Jumat 31 Juli 2020. Selain itu, PP Muhammadiyah mengimbau agar salat Iduladha di lapangan ditiadakan.
-
Senin, 18/11/2019 16:59 WIB WIB
Harlah 107 Muhammadiyah, Hasanuddin Sebut Muhammadiyah dan NU adalah Pilar Utama NKRI
Sekretaris Jenderal (Sekjend) DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), M Hasanuddin Wahid mengungkapkan, organisasi masyarakat (Ormas) Muhammadiyah merupakan kakak dari Nahdlatul Ulama. Hal ini disampaikan kepada radarbangsa terkait Harlah ke-107 Muhammadiyah, Senin 18 November 2019.
-
Selasa, 27/08/2019 21:37 WIB WIB
DPR Minta Masukan PBNU dan Muhammadiyah untuk RUU Pesantren
Panitia Kerja (Panja) Komisi VIII DPR RI meminta masukan organisasi kemasyarakatan (Ormas) Islam terkait Rancanan Undang-Undang (RUU) tentang Pesantren dan Pendidikan Keagamaan.
-
Jum'at, 28/06/2019 07:49 WIB WIB
Polisi Tetapkan Ahmad Fanani Tersangka Korupsi Dana Apel dan Kemah Pemuda
Polda Metro Jaya menetapkan mantan Bendahara Pengurus Pusat (PP) Pemuda Muhammadiyah, Ahmad Fanani sebagai tersangka kasus korupsi dana Apel dan Kemah Pemuda Islam 2017.
-
Senin, 22/04/2019 23:38 WIB WIB
Wapres Minta NU dan Muhammadiyah Bantu Dinginkan Suasana Usai Pemilu
Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menggelar silaturahmi dengan sejumlah tokoh Islam di kediamannya. Pertemuan tersebut membahas penyelesaian permasalahan usai digelarnya Pemilu serentak.
-
Jum'at, 05/04/2019 20:50 WIB WIB
Alumni Perguruan Muhammadiyah Serukan Dukung Jokowi-Ma`ruf, ini Alasannya!
Alumni Perguruan Muhammadiyah for Jokowi menyeru seluruh lulusan Perguruan Muhammadiyah untuk mendukung pasangan nomor urut 01 Joko Widodo-KH Ma`ruf Amin di Pilpres 2019.
-
Jum'at, 15/02/2019 19:42 WIB WIB
Jokowi Bicara Alasan Pemerintah Bangun Infrastruktur di Sidang Tanwir Muhammadiyah
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Sidang ke-51 Tanwir Muhammadiyah, di Balai Raya Semarak, Gedung Daerah Provinsi Bengkulu, Jumat 15 Februari 2019.
-
Selasa, 12/02/2019 14:33 WIB WIB
Kirim Pesan ke Amien Rais, Muhammadiyah Netral di Pilpres 2019
Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah berkirim pesan kepada Amien Rais terkait sikapnya pada Pilpres 2019.
-
Rabu, 23/01/2019 21:20 WIB WIB
NU dan Muhamadiyah Diusulkan Terima Nobel Perdamaian
Sejumlah pihak mendukung Ormas Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah mendapatkan nobel perdamaian. Kedua organisasi ini telah berkontribusi besar bagi eksistensi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
-
Kamis, 06/12/2018 15:02 WIB WIB
Presiden Jokowi Buka Peringatan 100 Tahun Madrasah Muallimin-Muallimat Muhammadiyah
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri resepsi Milad 1 Abad Madrasah Muallimin Muallimat Muhammadiyah di Yogyakarta, Kamis, 06 Desember 2018.