-
Senin, 25/09/2023 18:31 WIB WIB
Gus Imin Silaturahmi ke Pimpinan Muhammadiyah di Makassar
Bakal calon wakil presiden (Cawapres), Abdul Muhaimin Iskandar atau Gus Imin silaturahmi ke Pimpinan Pengurus Muhammadiyah dalam kunjungannya ke Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), Minggu, 24 September 2023.
-
Jum'at, 25/02/2022 15:27 WIB WIB
Demi Nobel untuk NU-Muhammadiyah, Gus Muhaimin Temui Dubes Norwegia
Wakil Ketua DPR RI bidang Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Korkesra) Abdul Muhaimin Iskandar atau Gus Muhaimin terus melakukan komunikasi dan konsolidasi demi memuluskan usulannya terkait pemberian Nobel Perdamaian Dunia untuk Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah.
-
Rabu, 16/02/2022 16:56 WIB WIB
Gus Muhaimin Resmi Usulkan NU-Muhammadiyah Raih Nobel Perdamaian Dunia
Wakil Ketua DPR RI Abdul Muhaimin Iskandar atau Gus Muhaimin secara resmi mengajukan nominasi Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah sebagai wakil Indonesia untuk penerima Hadiah Nobel Perdamaian Dunia 2022 atau 2023.
-
Senin, 14/02/2022 12:53 WIB WIB
Muhammadiyah Tetapkan 1 Ramadan 1443 H Jatuh Pada 2 April 2022
Muhammadiyah mengumumkan hasil hisab terkait penetapan awal bulan Ramadan atau 1 Ramadan 1443 Hijriah jatuh pada hari Sabtu, 2 April 2022. Penetapan tersebut berdasarkan hasil hisab hakiki wujudul hilal yang dipedomani oleh Mejalis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Pusat Muhammadiyah.
-
Selasa, 08/02/2022 15:02 WIB WIB
Gus Muhaimin Usulkan NU dan Muhammadiyah Dapat Nobel Perdamaian Dunia
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar (Gus Muhaimin) menyatakan, NU dan Muhammadiyah terbukti punya peran besar dalam merajut kemanusiaan, kebersamaan dan perdamaian.
-
Kamis, 18/11/2021 16:45 WIB WIB
Jokowi Apresiasi Kontribusi Muhammadiyah Tangani Pandemi Covid-19
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Hari Ulang Tahun atau Milad ke-109 Muhammadiyah, secara virtual di Istana Negara, Jakarta, Kamis (18/11/2021).
-
Rabu, 31/03/2021 22:15 WIB WIB
Tingkatkan SDM, Kemenag Jajaki Kerjasama dengan PP Pemuda Muhammadiyah
Kementerian Agama (Kemenag) dengan Pengurus Pusat (PP) Pemuda Muhammadiyah menjajaki kerjasama program pengembangan pendidikan di Indonesia.
-
Rabu, 18/11/2020 19:10 WIB WIB
Milad ke-108 Muhammadiyah, ini Pesan Ketum PBNU
Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menyampaikan ucapan selamat Milad untuk Muhammadiyah yang pada 18 November 2020 sudah memasuki usia 108 tahun.
-
Sabtu, 14/11/2020 13:38 WIB WIB
Muhammadiyah Soal Acara Rizieq: Satgas Covid-19 Harus Berani Menegur
Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah meminta aparatur pemerintah, khususnya Satgas Covid-19 untuk berani menegur dan menertibkan semua acara yang tidak mematuhi protokol kesehatan.
-
Kamis, 23/07/2020 22:17 WIB WIB
Gus AMI ke Nadiem: Jangan Lupakan NU dan Muhamadiyah Soal Pendidikan
Ketua Umum DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Abdul Muhaimin Iskandar atau Gus AMI meminta Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim agar tak melupakan sejarah peran Nahdlatul Ulama dan Muhammadiyah dalam pendidikan dan mencerdaskan bangsa.