# PEMILU 2019

  • Kamis, 20/06/2019 15:01 WIB WIB

    Saksi Ahli KPU Tegaskan Kesalahan Entri Data di Situng Rugikan Dua Paslon

    Komisi Pemilihan Umum (KPU) menghadirkan saksi ahli bernama Marsudi Wahyu Kisworo dalam lanjutan sidang sengketa hasil pemilihan presiden 2019 di Mahkamah Konstitusi (MK), Kamis 20 Juni 2019.

  • Rabu, 19/06/2019 07:57 WIB WIB

    Dewan Pers: Investigasi Majalah Tempo soal “Tim Mawar” Sesuai Azas Jurnalistik

    Dewan Pers merumuskan kesimpulan sementara terkait pengaduan mantan Komandan Tim Mawar Mayjen TNI (Purn) Chairawan atas pemberitaan majalah Tempo edisi Senin 10 Juni 2019. Anggota Dewan Pers, Henry Chairudin Bangun menyatakan, pemberitaan tersebut adalah hasil produk jurnalistik investigasi yang sesuai dengan azas dan etika jurnalistik.

  • Selasa, 18/06/2019 07:58 WIB WIB

    KPU Tak Gentar Hadapi Tudingan BPN soal DPT Siluman

    Komisi Pemilihan Umum (KPU) tidak gentar menghadapi tudingan Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Subianto-Sandiaga Uno terkait tudingan 17,5 juta pemilih siluman serta server Sistem Informasi Penghitungan Suara (situng) yang belum tuntas.

  • Senin, 17/06/2019 19:31 WIB WIB

    Polisi Tangkap Pembuat Hoaks ‘Server KPU Disetting Menangkan 01’

    Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri meringkus satu orang tersangka berinisial WN (54) di Jalan Mangunrejan  RT 01/RW 01 Kelurahan Mojogeli, Kecamatan Teras, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

  • Senin, 17/06/2019 08:32 WIB WIB

    Dua Pakar Australia Tak Terima Pendapatnya Dikutip BPN, TKN: Memalukan!

    Guru Besar Hukum University of Melbourne, Australia, Tim Lindsey dan pengamat politik asal Australia, Tom Power memprotes Tim Hukum Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Subianto-Sandiaga Uno (kubu 02) karena mengambil kutipan pendapat mereka.

  • Senin, 17/06/2019 07:54 WIB WIB

    Polisi Tetapkan Lima Komisioner KPU Palembang Tersangka Pidana Pemilu

    Kapolresta Palembang, Kombes Didi Hayamansyah membenarkan pihaknya telah menetapkan lima komisioner KPU Palembang ditetapkan tersangka tindak pidana pemilu.

  • Senin, 03/06/2019 13:27 WIB WIB

    Ingin Lebaran dengan Keluarga, Lieus Ajukan Penangguhan Penahanan

    Kuasa Hukum Lieus Sungkharisma, Hendarsam mengajukan penangguhan penahanan ke Polda Metro Jaya agar kliennya itu bisa berlebaran bersama keluarganya.

  • Sabtu, 01/06/2019 07:10 WIB WIB

    SPDP Sudah Diterima, Kejagung Segera Sidik Kivlan Zen

    Jaksa Agung HM Prasetyo menyatakan bahwa Kejagung sudah menerima Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) kasus dugaan makar dan kepemilikan senjata api ilegal tersangka Mayjen TNI (Purn) Kivlan Zen dari Bareskirm Polri.   

  • Jum'at, 31/05/2019 11:30 WIB WIB

    Cabut Laporan Dua Tersangka Hoaks, Adian: Mereka Sudah Minta Maaf

    Politikus PDI Perjuangan Adian Napitupulu memutuskan untuk mencabut laporan polisi terhadap dua tersangka penyebar hoaks dan memfitnah dirinya di media sosial. Pencabutan laporan itu dilakukan oleh Adian saat mendatangi Bareskrim Polri, Jakarta, pada Kamis (30/5) kemarin.

  • Jum'at, 31/05/2019 07:19 WIB WIB

    Pasca Pemilu 2019, PKB Sulsel Bakal Evaluasi Seluruh DPC

    Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Provinsi Sulawesi Selatan bakal mengevaluasi pimpinan partai di 24 Kabupaten/Kota. Ketua DPW PKB Sulsel Azhar Arsyad menuturkan, langkah tersebut dilakukan untuk kembali menyegarkan partai pasca pemilihan umum (pemilu) yang digelar Mei 2019 yang lalu.