# IPU

  • Kamis, 15/09/2022 07:15 WIB WIB

    Marak Info Penipuan, Nasabah Bank BRI Diimbau Waspada

    Modus penipuan dengan mengatasnamakan pihak perbankan masih beredar di masyarakat. Salah satunya adalah melalui beredarnya pesan singkat dari sumber yang tidak dapat dipertanggungjawabkan dengan mengatasnamakan BRI, pesan tersebut berisi informasi perubahan tarif transaksi menjadi Rp150.000 per bulan serta link pengisian data pribadi.

  • Kamis, 08/09/2022 19:13 WIB WIB

    Komisi V DPR Setujui Pagu Anggaran Kemenhub RAPBN 2023 Sebesar Rp33,4 Triliun

    Komisi V DPR RI menyetujui pagu alokasi anggaran Kementerian Perhubungan (Kemenhub) berdasarkan nota keuangan Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (RAPBN) Tahun 2023 sebesar Rp33,44 triliun.

  • Selasa, 06/09/2022 22:21 WIB WIB

    DPR RI Setujui RUU Pertanggungjawaban APBN 2021 jadi UU

    Rapat Paripurna DPR RI yang dipimpin Ketua DPR RI, Puan Maharani pada Selasa, 6 September 2022 menyetujui Rancangan Undang-Undang (RUU) Tentang Pertanggungjawaban Atas Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Tahun Anggaran 2021 menjadi Undang-Undang.

  • Selasa, 23/08/2022 19:28 WIB WIB

    Pandangan RAPBN 2023, FPKB Apresiasi Target Pemerintah Turunkan Angka Kemiskinan

    “Fraksi PKB mendorong kepada pemerintah untuk terus memperbaiki dan meng-update data terpadu kesejahteraan sosial agar program perlinsos dan bantuan sosial lainnya dapat tepat sasaran,” kata Ela Siti Nuryamah.

  • Kamis, 07/07/2022 15:38 WIB WIB

    RUU Pemasyarakatan Disahkan Jadi Undang-Undang

    Rapat Paripurna DPR RI secara resmi menyetujui Rancangan Undang-Undang tentang Pemasyarakatan (RUU PAS) untuk disahkan menjadi Undang-Undang dalam pembicaraan tingkat II/pengambilan keputusan atas RUU PAS. 

  • Kamis, 30/06/2022 19:36 WIB WIB

    DPR RI Sahkan Lima RUU Tentang Provinsi Menjadi Undang-Undang

    DPR RI menggelar Rapat Paripurna ke-26 masa persidangan V tahun sidang 2021-2022, Kamis, 30 Juni 2022, di Gedung Nusantara, Senayan, Jakarta. Salah satu agenda pembahasan dalam rapat paripurna tersebut yakni pembahasan tingkat II terkait lima RUU tentang Provinsi.

  • Senin, 20/06/2022 10:39 WIB WIB

    Waspadai Maraknya Modus Penipuan Bank

    Nasabah senantiasa harus meningkatkan kewaspadaan seiring maraknya upaya penipuan yang mengatasnamakan bank.

  • Selasa, 24/05/2022 19:45 WIB WIB

    Sampaikan Pandangan untuk RAPBN 2023, ini Pendapat FPKB DPR RI

    Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB) DPR RI menyampaikan pandangan fraksi di DPR RI terhadap penyampaian pemerintah atas Kerangka Ekonomi Makro dan Pokok-Pokok Kebijakan Fiskal (KEM dan PPKF) RAPBN Tahun Anggaran 2023.

  • Selasa, 24/05/2022 16:21 WIB WIB

    Paripurna DPR RI Sahkan RUU Pembentukan Perundang-Undangan menjadi UU

    DPR RI dalam Rapat Paripurna pada Selasa, 24 Mei 2022, mengesahkan Revisi Undang-Undang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (RUU P3) menjadi Undang-Undang (UU).

  • Selasa, 12/04/2022 20:14 WIB WIB

    Paripurna Setujui Tiga RUU Papua Jadi Inisiatif DPR

    DPR RI menyetujui 3 Rancangan Undang-Undang tentang Provinsi, yakni RUU tentang Provinsi Papua Selatan, Papua Tengah, dan Papua Pegunungan Tengah menjadi usul inisiatif DPR.